Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Lebih Dari 20 Ribu Orang Ramaikan GIIAS 2019 Seri Terakhir

Tidak kurang dari 20.096 pengunjung meramaikan GIIAS Medan 2019.
Berita
Rabu, 6 November 2019 06:00 WIB
Penulis : Alfons


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

GIIAS Medan 2019 mencatatkan torehan positif selama lima hari berlangsungnya, 23-27 Oktober 2019 lalu. Gelaran ketiga beruntun pameran otomotif terbesar di Sumatera Utara ini berhasil menarik perhatian 20.096 pengunjung.

Antusiasme publik ini dinilai Ketua III Gaikindo, Rizwan Alamsyah sangat baik mengingat GIIAS Medan 2019 menjadi ajang yang tepat untuk masyarakat mengetahui perkembangan industri otomotif lokal. "Bagi kami, menghadirkan ajang terbaik bagi publik adalah fokus utama, dan kami berharap GIIAS Medan akan selalu menjadi ajang yang ditunggu masyarakat Sumatera Utara, dan Medan khususnya,” ujarnya.

Foto: Alfons

Tercatat tidak kurang dari delapan agen pemegang merek (APM) dan beberapa industri pendukung meramaikan acara ini. Mulai dari DFSK, Honda, Lexus, Mitsubishi Motors, Renault, Toyota, Wuling, dan VW sampai Astra Honda Motor, supporting serta sponsor, Astra Financial serta Blibli.com menghadirkan sajian di Santika Convention Center.

Tidak ketinggalan PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) juga memamerkan teknologi kendaraan listrik di GIIAS Medan 2019. Mereka memamerkan ekosistem SPKLU beserta unit becak motor listrik yang dikembangkan oleh mahasiswa.

GIIAS Medan 2019 juga memberi pengharggan khusus pada beberapa peserta pameran yaitu, GIIAS Medan 2019 Most Driven Car untuk Wuling Almaz; GIIAS Medan 2019 Favorite Booth (Vehicle)untuk Honda, dan GIIAS Medan 2019 Favorite Booth (Supporting Industry) diberikan kepada Astra Financial.

Foto: Alfons


Tags Terkait :
GIIAS GIIAS 2019 GIIAS Medan 2019
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
GIIAS Semarang 2024: 40 Merek Hangatkan Jawa Tengah

Dihelat di venue yang lebih besar

1 tahun yang lalu


Berita
GIIAS Surabaya 2024. Education Day Akan Jadi Bagian Pameran Terbesar di Jawa Timur Ini

Education Day akan diikuti oleh 200 siswa yang akan mendapatkan kesempatan belajar berharga mengenai berbagai aspek industri kendaraan bermotor, dilanjutkan dengan tur area pameran.

1 tahun yang lalu


Truk
Kini Giliran Hino300 - 136 MDLR Rambah Wilayah Jawa Tengah

Hadir sebagai truk angkut ringan dengan kapasitas muat barang terlapang

4 hari yang lalu


Berita
Setelah Sukses di Pulau Jawa, BYD Kini Bidik Pasar Timur Indonesia di GIIAS Makassar 2025

BYD dominasi pasar kendaraan listrik Indonesia dan perluas jaringan ke Timur lewat GIIAS Makassar 2025, hadirkan BYD ATTO 1 untuk mobilitas hijau.

2 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

3 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

4 jam yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

5 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

5 jam yang lalu