Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Inikah Wujud Nissan Juke Generasi Terbaru?

Berita
Sabtu, 6 April 2019 17:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Dihadirkan sejak 2011 silam, Nissan Juke merupakan salah satu model yang tak mengalami perubahan semenjak pertama kali diluncurkan. Untuk Indonesia, bisa dikatakan Juke merupakan perintis model SUV Compact alias crossover di tanah air.

Unggahan Spy Shot Next-Gen Juke pun kini telah beredar luas di dunia maya. Namun sejauh ini, wujud utuhnya belum diketahui dikarenakan jepretan kamera amatir yang beredar di dunia maya tersebut masih tertutup oleh cover kamuflase.

BACA JUGA

Namun, salah satu digital illustrator situs Indianautosblog.com bernama Shoeb Kalania tengah menerka wujud Compact SUV Nissan di masa yang akan datang. Terlihat Juke generasi terbaru masih menggunakan basis yang sama dengan versi terkini.

Hanya saja di bagian depannya, versi terbaru Juke ini diperkirakan bakal menggunakan gril V-Motion khas model Nissan terkini. Tak hanya itu, desain lampu depannya juga masih serupa dengan versi terkini namun menerapkan beberapa improvisasi ringan pada bagian lekukan-lekukannya.

Nissan Juke yang disinyalir bakal meluncur pada tahun 2019 ini bakal menggunakan 2 opsi mesin. Di antaranya adalah mesin bensin 1.500 cc dan diesel 1.600 cc turbo. Namun, detail spesifikasi mesinnya belum diketahui hingga saat ini.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Nissan Juke
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Komparasi Honda HR-V E VS Kia Seltos

4 tahun yang lalu


Komparasi
Sekilas Perbedaan Livina Generasi Terbaru Dengan Xpander

5 tahun yang lalu


Berita
Nissan Juke Edisi Envy Meluncur di Inggris, Dilengkapi Dashcam 360

7 tahun yang lalu


Berita
SPY SHOT: Mitsubishi Outlander Sport 2017

8 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Tujuh Terminal Bus AKAP Di Jakarta Mulai Padat

30 menit yang lalu


Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

5 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

6 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

7 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

9 jam yang lalu