Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Fitur Canggih Mercedes-Benz Hanya Dengan Gerakan Tangan

Berita
Selasa, 25 Juni 2019 08:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Mercedes-Benz meluncurkan sistem infotainment yang diberi nama MBUX pada awal tahun ini. Nah, saat ini brand asal Jerman tersebut tengah menyempurnakan fitur tersebut dengan kontrol gerakan yang dikembangkan oleh Mercedes-Benz Research & Development India (MBRDI).

Semua pekerjaan pada sistem, termasuk produksi dilakukan di fasilitas MBRDI di Bangalore. Sistem baru ini diharapkan akan debut di akhir tahun ini pada sebuah SUV GLE dan CLA coupe. Salah satu alasan sistem ini dikembangkan di India adalah keunggulan biaya dibandingkan dengan lokasi lain.

BACA JUGA

Beberapa fitur yang dapat dioperasikan menggunakan kontrol gerakan termasuk pemutar musik, menyalakan lampu untuk mengambil sesuatu di dalam kabin, kontrol ketinggian sorot lampu, navigasi ke rumah hanya dengan memegang jari telunjuk dan tengah dalam bentuk-V di atas konsol tengah.

Bahkan fungsi pijat kursi juga dapat diaktifkan menggunakan gerakan tangan.

Sebuah kamera di konsol atas menangkap gerakan dan cukup mampu untuk mengidentifikasi tangan pengemudi dan penumpang secara terpisah. Perangkat perangkat keras terpasang menggunakan algoritme yang dioptimalkan dengan gerakan. Sistem ini direncanakan akan hadir pada line up terbaru Mercedes-Benz.


Tags Terkait :
Fitur Mercedes-Benz
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Inilah Hal-Hal Menarik DI GJAW 2024

6 hari yang lalu


Bus
Ada Program Cek Bus Gratis Jelang Nataru Oleh Mercedes-Benz

6 hari yang lalu


Berita
Melihat Mewahnya Mercedes-Benz Sprinter Lombardi, Modifikasinya Tembus Rp 1,5 Miliar

1 minggu yang lalu


Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

1 minggu yang lalu

Berita
Menakar Kemungkinan Harga BAIC BJ80 di Pasar Indonesia, Serta Fitur Unggulan Yang Ditawarkan

3 minggu yang lalu


Berita
Punya Tampang Mirip Mercy G-Class, BAIC BJ 80 Mengaspal Senin di Indonesia

3 minggu yang lalu


Berita
Mercedes-Benz Indonesia Rilis Dua SUV Unggulannya

1 bulan yang lalu


Truk
Mercedes-Benz eActros 600, Truck of The Year 2025

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ford Akan Lebih Akrab Dengan Konsumen Indonesia

1 jam yang lalu


Bus
Ramp Check Bus Jawa Barat Jelang Nataru: Dilarang Ada Klakson “Telolet”

2 jam yang lalu


Bus
Telah Tiba Lagi 90 Bus Listrik Damri Untuk Armada Transjakarta

3 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

4 jam yang lalu


Berita
Nyaman Dan Aman, MUF GJAW 2024 Dibekali Fasilitas Lengkap

13 jam yang lalu