Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Cara Komunitas Mobil Warna Putih Rayakan Ulang Tahun Ketujuh

Berita
Senin, 20 Mei 2019 06:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1440 H sekaligus merayakan hari jadinya yang ketujuh, WCC (White Car Community) mengadakan acara buka puasa dan santunan anak yatim pada hari Sabtu kalu, 18 Mei 2019.

Bertajuk “Amazing 7 Years with the Spirit of White Heart in Community” acara yang berlokasi di Food Garden, Jakarta Garden City (JGC), Cakung tersebut berlangsung dari pukul 16.00 – 21.00 WIB dan dihadiri 300 member dari berbagai chapter, diantaranya adalah chapter Batavia, Bogor, DC (Depok - Cibubur), Tangerang Raya, Bekasi Raya, Cikarang, Banten & Karawang.

BACA JUGA

“Harapannya melalui acara ini, semoga WCC bisa menjadi komunitas yang solid dan mampu memberikan manfaat positif bagi dunia otomotif Indonesia,”ujar Masayu Donny selaku Ketua Umum WCC (White Car Community).

Acara kemudian dilanjutkan dengan kultum & do’a bersama oleh Ustadz Kusnadi hingga menjelang waktu berbuka. Selanjutnya dilakukan buka puasa bersama, kemudian dilanjutkan dengan sesi tiup lilin dan potong tumpeng secara simbolis untuk merayakan ulang tahun komunitas khusus mobil warna putih ini.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Komunitas White Car Community
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Begini Keseruan Acara Ulang Tahun White Car Community Yang Ke-9

2 tahun yang lalu


Berita
Bukti Nyata White Car Community Tetap Bantu Sesama di Tengah Musibah Banjir

3 tahun yang lalu


Berita
Cara Komunitas Mobil Warna Putih Rayakan Ulang Tahun Ketujuh

5 tahun yang lalu


Berita
White Car Community Chapter Bekasi Kompak Sekeluarga Besar di Ancol

5 tahun yang lalu


Berita
Pecinta Mobil Warna Putih Kini Dipimpin Ketua Baru

6 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Mobil Khusus Warna Putih Tunjuk Ketua Baru

6 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Toyota Sienta di Tangerang Ulang Tahun yang Pertama, Ini Cara Perayaannya

6 tahun yang lalu


Berita
Oli TOP 1 Manjakan Bengkel dan Konsumen di 2 Kota Ini

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

1 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

11 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

17 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

17 jam yang lalu