Beranda Berita

Adu Laris Fortuner VS Pajero Sport Selama 6 Bulan 2019. Siapa yang Menang?

Berita
Minggu, 11 Agustus 2019 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Adu Laris Fortuner VS Pajero Sport Selama 6 Bulan 2019. Siapa yang Menang?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

SUV yang mengadopsi sasis ladder frame memang cukup digemari oleh masyarakat Indonesia. Model-model ini mampu menawarkan ketangguhan sekaligus memiliki aura kemewahan. Tak heran Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport digemari konsumen tanah air.

Tentunya, segmen ini hanya dikuasai oleh dua model asal Jepang tersebut. Selama paruh pertama ini, model manakah yang merajai kategori segmen SUV ladder frame tersebut?

BACA JUGA

Rupanya, berdasarkan data wholesales Gaikindo, Toyota Fortuner harus bertekuk lutut pada Mitsubishi Pajero Sport. Pasalnya, SUV 7 penumpang andalan Mitsubishi tersebut mampu terjual sebanyak 10.316 unit sedangkan Toyota Fortuner 8.129 unit sepanjang paruh pertama 2019.

Sementara untuk Nissan terra, penjualannya hanya mencapai 390 unit dan diikuti oleh Chevrolet Trailblazer dengan raihan angka 206 unit. Sementara penjualan terkecil harus dirasakan oleh Isuzu MU-X dengan angka penjualan mencapai 125 unit saja.

Berikut adalah daftar penjualan wholesales Gaikindo SUV Ladder Frame Januari 2019 hingga Juni 2019.

1. Mitsubishi Pajero Sport: 10.316 unit

2. Toyota Fortuner: 8.129 unit

3. Nissan Terra: 390 unit

4. Chevrolet Trailblazer: 206 unit

5. Isuzu MU-X: 125 unit

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Penjualan SUV Ladder Frame Mitsubishi Toyota Pajero Sport Fortuner
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

8 bulan yang lalu

Berita
KIA Punya SUV Sekelas Fortuner dan Pajero Sport

2 tahun yang lalu

Berita
Persaingan SUV Ladder Frame di Indonesia, Pajero Sport Rajanya Disusul Fortuner

3 tahun yang lalu


Berita
Nissan Terra Lenyap Dari Situs Resmi

4 tahun yang lalu


Used Car
Toyota Fortuner Generasi II Seken, Pilihan SUV Dengan Harga Menarik

4 tahun yang lalu


Berita
Setelah Pembebasan Pajak Mobil Baru, Harga Fortuner-Pajero Sport Setara Wuling Almaz

4 tahun yang lalu


Berita
Serunya Persaingan Penjualan Pajero Sport vs Fortuner

4 tahun yang lalu


Berita
Kisah Duel Fortuner dan Pajero Sport (Bagian 2)

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Daihatsu Lakukan Pelepasan Ratusan Anggota Komunitas Mudik Bareng

9 jam yang lalu


Berita
Pesanan Membludak, Produksi Chery J6 Ditingkatkan Jadi 800 Unit Perbulan

9 jam yang lalu


Berita
Catat! Ini Tanggal One Way, Contra Flow, Dan Ganjil Genap Di Tol Trans Jawa Selama Mudik 2025

10 jam yang lalu


Berita
Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV

11 jam yang lalu


Berita
Bos Lamborghini Tidak Suka Fitur Suara Palsu Hyundai Ioniq 5 N

12 jam yang lalu