Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Mitsubishi VS Daihatsu, Manakah yang Lebih Laris Selama 5 Bulan Terakhir?

Memang tak bisa dipungkiri bahwa Toyota lah yang memegang peranan pasar kendaraan roda empat di tanah air. Lantas bagaimana dengan Daihatsu?
Berita - Sabtu, 30 Juni 2018 13:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Daihatsu merupakan salah satu produsen mobil asal Jepang ternama yang selalu meraih peringkat baik dalam sisi penjualan mobil di Indonesia. Dari waktu ke waktu, penjualan mobil ini selalu bersanding dengan Toyota di peringkat teratas penjualan mobil.

Berdasarkan data wholesales Gaikindo, memang tak bisa dipungkiri bahwa Toyota lah yang mendominasi pasar kendaraan roda empat di tanah air. Lantas bagaimana dengan Daihatsu?

BACA JUGA

Rupanya di tahun 2018 ini, Daihatsu mencatatkan penjualan yang cukup impresif, yakni 88.209 unit per Mei 2018. Namun sayangnya, Daihatsu harus mengakui kekalahannya dengan pabrikan berlogo 3 berlian, Mitsubishi.

Dalam periode yang sama, Mitsubishi mampu mencatatkan penjualan sebanyak 90.146 unit. Dengan kata lain, Mitsubishi merupakan pabrikan kedua yang berhasil menjual produk terbanyak di Indonesia setelah Toyota yang berhasil menjual 143.440 unit mobil hingga Mei 2018.

Berikut adalah angka penjualan Daihatsu dan Mitsubishi di Indonesia berdasarkan data wholesale Gaikindo periode Januari-Mei 2018

Daihatsu

Januari: 15.788 unit

Februari:  15.660 unit

Maret:17.159 unit

April : 18.869 unit

Mei: 17.733 unit

Total: 88.209 unit

Mitsubishi

Januari: 17.753 unit

Februari: 18.411 unit

Maret: 19.152 unit

April: 17.863 unit

Mei: 16.967 unit

Total 90.146 unit


Tags Terkait :
Penjualan Daihatsu Mitsubishi Gaikindo
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
LCGC Masih Sangat Diminati Masyarakat, Ini Faktanya

1 minggu yang lalu


Berita
Hingga Mei Daihatsu Bukukan Penjualan Ritel 76 Ribu Unit

3 minggu yang lalu


Berita
Inilah Mobil-Mobil Terlaris Di Jepang Bulan Juni

3 minggu yang lalu


Berita
Masih Terlibat Skandal Tes Keselamatan, Kali Ini Toyota Hentikan Peredaran 3 Model Baru Termasuk Yaris Cross

4 minggu yang lalu


Berita
Daihatsu Gelar Kumpul Sahabat Di Bandung

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga DAIHATSU Terbaru (April 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Daihatsu Kumpul Sahabat, Digelar Di Bekasi Sebagai Putaran Pertama

2 bulan yang lalu


Berita
Toyota Motor Asia, Langkah Toyota Untuk Lebih Baik Layani Pasar Negara Berkembang

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Tak Hanya Kalista, Geely Radar RD6 Bakal Hadir Juga Di Thailand Dengan Label Riddara

4 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Semakin Dekat Dengan Indonesia

5 jam yang lalu


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

7 jam yang lalu


Berita
Kona EV Yang Meluncur di GIIAS Sudah Menggunakan Baterai Produksi Lokal

7 jam yang lalu


Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

11 jam yang lalu