Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mitsubishi VS Daihatsu, Manakah yang Lebih Laris Selama 5 Bulan Terakhir?

Memang tak bisa dipungkiri bahwa Toyota lah yang memegang peranan pasar kendaraan roda empat di tanah air. Lantas bagaimana dengan Daihatsu?
Berita
Sabtu, 30 Juni 2018 13:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Daihatsu merupakan salah satu produsen mobil asal Jepang ternama yang selalu meraih peringkat baik dalam sisi penjualan mobil di Indonesia. Dari waktu ke waktu, penjualan mobil ini selalu bersanding dengan Toyota di peringkat teratas penjualan mobil.

Berdasarkan data wholesales Gaikindo, memang tak bisa dipungkiri bahwa Toyota lah yang mendominasi pasar kendaraan roda empat di tanah air. Lantas bagaimana dengan Daihatsu?

Rupanya di tahun 2018 ini, Daihatsu mencatatkan penjualan yang cukup impresif, yakni 88.209 unit per Mei 2018. Namun sayangnya, Daihatsu harus mengakui kekalahannya dengan pabrikan berlogo 3 berlian, Mitsubishi.

Dalam periode yang sama, Mitsubishi mampu mencatatkan penjualan sebanyak 90.146 unit. Dengan kata lain, Mitsubishi merupakan pabrikan kedua yang berhasil menjual produk terbanyak di Indonesia setelah Toyota yang berhasil menjual 143.440 unit mobil hingga Mei 2018.

Berikut adalah angka penjualan Daihatsu dan Mitsubishi di Indonesia berdasarkan data wholesale Gaikindo periode Januari-Mei 2018

Daihatsu

Januari: 15.788 unit

Februari:  15.660 unit

Maret:17.159 unit

April : 18.869 unit

Mei: 17.733 unit

Total: 88.209 unit

Mitsubishi

Januari: 17.753 unit

Februari: 18.411 unit

Maret: 19.152 unit

April: 17.863 unit

Mei: 16.967 unit

Total 90.146 unit


Tags Terkait :
Penjualan Daihatsu Mitsubishi Gaikindo
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
LMPV Masih Jadi Favorit, Inilah Rajanya Di 2025

LMPV masih menjadi mobil yang digemari di tanah air dan masih menyumbang penjualan yang cukup signifikan

1 hari yang lalu


Berita
Permata Bank GJAW Tawarkan Program Pembiayaan Menarik Di Akhir Pekan

GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) bakal berlangsung 21 – 30 November 2025. Ada beragam program menarik yang ditawarkan. Berikut lengkapnya.

5 hari yang lalu


Berita
GIIAS 2025 Resmi Ditutup, Penjualan APM Naik Turun

Kondisi umum penjualan mobil baru secara nasional dalam kondisi tertekan

3 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2025 Resmi Dibuka, Tawarkan Brand Lebih Banyak

GAIKINDO akan menggelar GIIAS 2025 pada 24 Juli–3 Agustus di ICE BSD. Pameran otomotif terbesar ini menghadirkan lebih dari 60 merek, peserta baru seperti Xpeng dan Aletra, serta tiket yang tersedia o

4 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

GIIAS 2025 dihelat pada bulan Agustus dan menghadirkan banyak mobil baru. Salah satunya brand Polytron.

7 bulan yang lalu


Pikap
Inilah Barisan Jawara Pikap Ringan 2024

Masih ‘lemas’ dihajar tahun politik, tahun baru sudah dihadang opsen

9 bulan yang lalu


Berita
Inilah 10 Mobil Terlaris di Indonesia Sepanjang 2024

BYD M6 sudah masuk 10 mobil terlaris di Indonesia saat ini.

10 bulan yang lalu


Berita
Segmen LSUV 7 Seater Tetap Seksi, Berikut Prestasi Penjualan Januari-November 2024

Pada segmen ini brand Jepang masih menjadi dominator, sedangkan Hyundai mencatatkan diri jadi satu-satunya non-Jepang yang bermain.

10 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

3 jam yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

4 jam yang lalu


Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

17 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

18 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

21 jam yang lalu