Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ketika Produsen Sepeda Membuat Mobil Listrik, Begini Hasilnya

Berita
Rabu, 14 November 2018 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Produsen sepeda asal Denmark bernama Biomega memperkenalkan mobil konsep pertamanya yang bernama SIN. Seperti dikutip dari carscoops.com (11/10), mobil ini memiliki penggerak yang ramah lingkungan alias full listrik.

Sang produsen menargetkan mobil listrik tersebut bakal dipasarkan ke publik tahun 2021 hingga 2023 mendatang. Biomega juga bakal mematok harga jual sekitar 20.000 Euro atau sekitar Rp 333,5 juta.

BACA JUGA

Mobil ini bakal ditenagai empat motor listrik, dengan dorongan baterai sebesar 20 kWh. Sedangkan klaim daya jelajah yang bisa diraih mobil ini mencapai 160 km.

Keempat motor listrik tersebut mampu menyodorkan tenaga sebesar 81 dk dan torsi 160 Nm. Sayangnya, SIN hanya memiliki kecepatan maksimum 80 km/jam.

Meski terlihat kompak, namun SIN mampu mengakomodir empat orang penumpang dewasa. Rangka mobil ini terbuat dari Carbon Fibre Reinforcement Plastic (CFRP) plus crossbeam alumunium dengan bobot total hanya 950 kg saja!.


Tags Terkait :
Mobil Listrik SIN
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Awalnya Dilarang Masuk Komplek Pemerintahan, Kini Tesla Model Y Bakal Jadi Mobil Pemerintah China

4 bulan yang lalu


Berita
Tesla dan BYD Bakal Berbagi Baterai Yang Sama, Ini Buktinya

4 bulan yang lalu


Berita
Wuling Air ev, Masih Jadi Mobil Listrik Terlaris Di Indonesia

5 bulan yang lalu

Berita
GAC Aion Hyper HT Akan Mejeng di GIIAS 2024

5 bulan yang lalu

Test Drive
Xiaomi Produksi Setiap SU7 Hanya Dalam 76 Detik

6 bulan yang lalu


Berita
Mobilnya Belum Juga Dilabeli Harga Hingga Saat Ini, Ini Alasan BYD

9 bulan yang lalu


Berita
Ford Segera ‘Menyerah’ Dengan EV?

10 bulan yang lalu


Berita
Kenapa Mobil Listrik Asal China Begitu Perkasa?

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

3 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

3 jam yang lalu


Berita
Ini Dia Harga Resmi Dari Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9

4 jam yang lalu


Berita
MINI Luncurkan Dua Mobil Sekaligus Di GJAW 2024

5 jam yang lalu


Berita
Subaru Jual BRZ Drift Edition Hanya 5 Unit, Harga Rp 1.09 Miliar

5 jam yang lalu