Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Kampanye 'Taman Hiburan Xpander' Masuk ke Medan, Gratis!

Berita
Minggu, 21 Oktober 2018 08:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Kampanye promosi Mitsubishi Xpander bertajuk 'XpanderTons of Real Happiness' digelar kembali. Kali ini Medan, Sumatera Utara menjadi tujuan acara yang mengedepankan hiburan gratis dan seru pada para pengunjungnya itu.

Wujud taman hiburan keluarga pada acara ini diisi pilihan wahana yang dapat dinikmati seperti: Ferris Wheel, Carousel, Swing Carousel, Mini Xpander Traffic Park, Balloon Pool, Balloon Castle , 360 photo booth dan berbagai aktivitas menyenangkan lainnya.

BACA JUGA

Nah, pengunjung yang terdiri dari pengguna Xpander maupun bukan konsumen Mitsubishi ini tentu juga disuguhkan promosi penjualan. Pertama, pengunjung dapat mencoba langsung LMPV andalan Mitsubishi ini dalam area test drive yang telah disediakan.

Kedua, sudah ada team dealer dan leasing yang siap melayani proses pembelian kendaraan Xpander jika ada pengunjung yang berminat meminang Xpander atau produk Mitsubishi lainnya. Untuk merangsang penjualan di acara ini, tersedia program ‘Lucky Dip’ berupa paket aksesoris mulai dari paket Basic, Aero dan Aero plus.  

Tapi tenang, jika belum ada minat untuk membelinya, pengunjung tetap bisa bermain di wahana-wahana secara gratis di 'Taman Hiburan Xpander' ini. Hari ini merupakan waktu terakhir penyelenggaraannya di Medan.

Cara masuk acara yang berlangsung di pusat perbelanjaan Plaza Medan Fair ini hanya dengan menunjukkan bukti registrasi Web ID  www.tonsofrealhappiness.com yang dikirimkan melalui SMS untuk di tukarkan dengan tiket masuk. Untuk pemilik Mitsubishi Xpander hanya perlu menunjukkan STNK atau copy SPK Xpander untuk ditukarkan dengan tiket masuk 'Taman Hiburan Xpander'.


Tags Terkait :
Xpander Mitsubishi
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

5 hari yang lalu


Berita
Ingat Dengan Destinator ? Inikah Nama Versi Produksi Dari Mitsubishi DST Concept ?

3 minggu yang lalu


Berita
Mitsubishi XForce Berdesain Kuat Dan Punya Fitur Yang Cocok Untuk Indonesia

4 minggu yang lalu


Berita
Mitsubishi DST Concept, Sosok XForce 7 Seater Hadir Di Filipina

4 minggu yang lalu


Berita
Hanya di GIIAS Semarang 2024, Mitsubishi Beri Diskon XForce Hingga Rp 55 Juta

1 bulan yang lalu


Komparasi
Komparsi Dimensi Dan Mesin Chery Tiggo 8 vs Mitsubishi Xpander Cross vs Hyundai Stargazer X vs Honda BR-V

1 bulan yang lalu


Berita
Penjelasan Chery Kasih Harga Rp 300 Jutaan Pada Chery Tiggo 8

1 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Targetkan Penjualan Ratusan Unit Selama GIIAS Bandung 2024

2 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Isuzu Indonesia Juga Punya Program Pelatihan Bagi Pramudi

1 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Chery J6 Phantom Yang Hanya Dijual 60 Unit

2 jam yang lalu


Berita
Model Toyota Hilux Ini Resmi Dijual Mulai Rp 6 Juta di GJAW 2024

3 jam yang lalu


Berita
Ford Ranger Raptor V6 3.0L Resmi Masuk Indonesia, Sodorkan Pesona Mesin Bensin

6 jam yang lalu


Berita
GALERI: Zeekr X (29 Foto)

9 jam yang lalu