Beranda Berita

Honda All New Brio Belum Ada Harganya, Brio Lawas Masih Diproduksi

Berita
Senin, 6 Agustus 2018 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Honda All New Brio Belum Ada Harganya, Brio Lawas Masih Diproduksi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda All New Brio memang sudah melakukan debutnya di GIIAS 2018. Sayangnya konsumen masih diliputi rasa penasaran karena PT Honda Prospect Motor (HPM) belum mau merilis harganya. 

Honda bahkan masih menjual Brio model lama. "Produksi Brio 'lama' tentunya sudah mulai dikurangi secara bertahap. Tap untuk di dealer masih ada. Jadi bagi konsumen yang masih ingin membeli produk lama masih bisa," kata Jonfis Fandy, Marketing and After Sales Director PT HPM (3/8).

BACA JUGA

Menyoal harga, Jonfis tak menyebut strateginya untuk "cuci gudang" stok Brio model lama. Bahkan dari pantauan kami pada beberapa dealer Honda di daerah Jakarta, juga tak ada promo diskon Brio lawas.

"Tentunya setelah produksi model baru, model lama tentu harus di-discontinue," imbuh Jonfis. Walau belum menyebut harga, Ia pun menaruh harapan besar pada All New Brio.

"Target penjuaan kami lima ribu unit per bulan. Kalau tahun lalu kan sekitar empat ribu," yakin Jonfis. 


Tags Terkait :
Honda Brio GIIAS 2018
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
DISKON di GIIAS 2018: Avanza, Brio Lawas, Ertiga Sampai Xpander Dapat Potongan Puluhan Juta!

6 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Vitara Brezza Akan Eksis di Malaysia Sebagai Proton?

7 tahun yang lalu


Berita
Civic Turbo Hatchback Akan Masuk CBU Dan Tanpa Transmisi Manual

8 tahun yang lalu


Berita
Penjualan Honda BR-V Menurun, Giliran Brio meningkat Drastis

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

7 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

7 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

9 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

11 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

12 jam yang lalu