Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

GALERI FOTO: Porsche 718 Cayman GTS (16 Foto)

Berikut detail foto Porsche 719 Cayman GTS yang resmi mengaspal di Indonesia.
Berita - Jumat, 25 Mei 2018 07:00 WIB
Penulis : OtoDriver


Porsche 718 Cayman GTS resmi mengaspal di Indonesia (24/5). Mobil cantik ini menggunakan mesin boxer 4 silinder 2.500 cc yang mampu menghasilkan  365 dk dengan torsi mencapai 430 Nm berkat intake duct dan turbocharger yang telah dikembangkan.

Dengan figur tersebut, mobil ini dapat menuntaskan akselerasi 0 ke 100 km/jam dalam 4,1 detik. Ia lebih bertenaga sebanyak 15 dk dari versi regulernya dan dilengkapi berbagai fitur istimewa dengan interior berbalut Alcantara.

BACA JUGA

Seluruh tenaganya disalurkan ke roda belakang melalui transmisi otomatis PDK (Porsche Doppelkupplung) khas mobil pabrikan Jerman tersebut. 718 Cayman GTS dilengkapi berbagai fitur sebagai standar, sebut saja Sport Chrono Package, Porsche Torque Vectoring dengan differential lock yang bekerja secara mekanis dan Porsche Active Suspension.

Penasaran? Simak wujud utuhnya yang telah kami abadikan langsung dari lokasi peluncuran di markas Porsche Indonesia kemarin.

Galleri Foto : GALERI FOTO: Porsche 718 Cayman GTS (16 Foto)


Tags Terkait :
Porsche 718 Cayman GTS
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Rangkuman Test Drive 2018: 7 Mobil Termahal

5 tahun yang lalu


Berita
Rangkuman Test Drive 2018: 6 Unit Tes Dengan Akselerasi Tercepat

5 tahun yang lalu


VIDEO: Porsche 718 Cayman GTS 2018 Review Indonesia | OtoDriver

Berita | 5 tahun yang lalu


Berita
GALERI FOTO: Porsche 718 Cayman GTS (16 Foto)

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

1 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

3 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

16 jam yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

20 jam yang lalu


Berita
Perdana, Isuzu Bawa Elf Listrik di GIIAS 2024

21 jam yang lalu