Beranda Berita

GALERI FOTO: Mazda3 Speed 2018 (10 FOTO)

Berita
Rabu, 21 Februari 2018 06:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif
Berita - GALERI FOTO: Mazda3 Speed 2018 (10 FOTO)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

PT Eurokars Motor Indonesia merilis Mazda3 Speed, sebuah varian baru yang hadir dengan sejumlah penambahan aksesoris dari Mazda Speed. Varian tersebut hadir dengan banderol harga Rp 442,8 juta.

Tambahan aksesoris itu meliputi bagian eksterior seperti front under skirt, rear under skirt, side under skirt, black door mirror caps, pelek 18 inci berwarna gunmetal, black roof spoiler, black shark fin antenna. 

BACA JUGA

Sedangkan untuk interiornya mendapatkan aluminium sport pedal, LED scuff plate dan LED interior lights.  Selebihnya tidak ada lagi perbedaan dengan Mazda3 biasa.

Untuk dapat melihatnya langsung, silakan saksikan foto-fotonya yang telah OtoDriver abadikan.

Galleri Foto : GALERI FOTO: Mazda3 Speed 2018 (10 FOTO)

Galleri Foto Berita - GALERI FOTO: Mazda3 Speed 2018 (10 FOTO) 0 Galleri Foto Berita - GALERI FOTO: Mazda3 Speed 2018 (10 FOTO) 5

Tags Terkait :
Mazda Mazda3
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

11 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-5 Generasi Terbaru Muncul, Pakai Mesin Hybrid?

1 hari yang lalu


Berita
Banyak Yang Belum Tahu, Lampu Sein Sequential Sudah Ada Sejak Tahun 60-an

1 hari yang lalu


Berita
Crossover Listrik Mazda EZ-60 Siap Meluncur Di Shanghai, Punya Jarak Tempuh Hingga 628 km.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

11 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

12 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

13 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

15 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

17 jam yang lalu