Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Aplikasi GPS Ini Bantu Pengguna Mobil Hindari Jalur Ganjil Genap

Berita
Jumat, 6 Juli 2018 11:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Sistem ganjil-genap di wilayah Jakarta telah diperluas sejak beberapa hari lalu (02/07). Menurut pantauan OtoDriver, banyak orang yang sudah kebingungan memilih rute terbaik agar tidak terjebak.

Memang sebenarnya pelaksanaannya masih berstatus ujicoba yang berlaku hingga 31 Juli 2018 nanti dan di bulan Agustus 2018 akan mulai dilaksanakan.

BACA JUGA

Bagi pengguna Waze yang belum mengetahui cara mengaplikasikannya bisa mengikuti langkah berikut ini.

1. Pastikan GPS smartphone anda dalam kondisi on

2. Masuk dan pilih menu setting.

3. Pilih opsi Navigation

4. Masuk ke opsi  Licence Plate Restriction

5. Masukkan dua nomor terakhir pada plat kendaraan yang digunakan.

Setelah melakukan langkah tersebut, maka otomatis Waze akan melakukan rerouting dan memberikan arahan rute lintasan sesuai implemetasi pemgaturan ganjil-genap tersebut.


Tags Terkait :
Waze Lalulintas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Masa PSBB Transisi, Ada Peningkatan Pengguna Lalu Lintas

4 tahun yang lalu


Berita
Hasil Pembacaan Waze Terhadap Lalulintas Kota Besar Sebulan Lalu

5 tahun yang lalu


Berita
Penggunaan Waze Meningkat di Musim Mudik Lebaran

5 tahun yang lalu


Tips
Masuk Musim Hujan, Simak Tips Mengemudi Berikut ini

6 tahun yang lalu


Berita
Waze Berintegrasi Dengan Apple CarPlay, Mudahkan Bernavigasi

6 tahun yang lalu


Berita
Aplikasi GPS Ini Bantu Pengguna Mobil Hindari Jalur Ganjil Genap

6 tahun yang lalu


Tips
LIBUR NATAL & TAHUN BARU: 7 Tips Jalan Jauh Versi Komunitas Datsun

6 tahun yang lalu


Berita
Cara Waze Memantau Lalu Lintas Selama PSBB

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

3 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

3 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

6 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

6 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

6 jam yang lalu