Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Seperti Ini Kah Datsun Cross Versi Produksi Massal?

Berita
Jumat, 22 Desember 2017 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kehadiran calon mobil baru dari Datsun dipercaya tak akan lama lagi. Ya, minimal tahun 2018. Berbagai bocoran pun mulai merembes. Semakin seru, sebab kini beredar spekulasi wujudnya.

Wujud mobil yang diduga kuat bernama Datsun Cross ini diejawantahkan oleh sebuah praktisi olah digital Indonesia bernama NMAA. melalui akun Instagram-nya, @nmaa.id beberapa hari lalu diunggah hasil render Go Cross.

BACA JUGA

Hasilnya pun sangat masuk akal. Sebab, menurut pengakuan sejumlah orang yang sudah melihat langsung, Datsun Cross punya perbedaan yang hanya sedikit dengan versi konsepnya yang bernama Datsun Go Cross.

Jika diperhatikan, ia sangat pas jika disebut sebagai crossover. Semoga saja kelengkapan dan bekalnya cukup untuk menyandang identitas tersebut. Minimal mampu setara dengan Suzuki Ignis.

Kabar terakhir, Datsun akan membekalinya dengan mesin berkapasitas 1.200 cc tipe bensin. Akan ada pula transmisi CVT yang jadi opsinya. 

Kembali ke render, Datsun Cross versi NMAA ini sangat dekat kemiripannya dengan Datsun Go Cross Concept. Bahkan sampai lampu kabutnya saja tak diubah posisinya. Karena memang, versi konsepnya saja sudah "masuk akal" untuk ukuran wujud sebuah mobil versi produksi massal, bukan?

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Datsun Cross Go Cross Concept
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nissan-Datsun Tambah Dealer Baru di Riau, Intip Fasilitasnya

6 tahun yang lalu


Berita
Seperti Ini Kah Datsun Cross Versi Produksi Massal?

7 tahun yang lalu

Berita
Datsun Sedang Siapkan Model Baru Untuk Saingi Toyota Calya! Ini Bocorannya

7 tahun yang lalu


Berita
Datsun Indonesia Ungkapkan Kehadiran Go-Cross Semakin Dekat

7 tahun yang lalu


Berita
Datsun Indonesia Bersiap Hadirkan Mobil Ketiganya di 2017, Go Cross?

8 tahun yang lalu


Berita
Nissan Jual Ribuan Unit Selama GIIAS 2016, Datsun Hanya Ratusan

8 tahun yang lalu


Berita
GALERI FOTO: Datsun Go-Cross Concept (13 Foto)

8 tahun yang lalu


Berita
Datsun Go+ Panca Facelift Meluncur, Go-Cross Concept Dikenalkan

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mobil Balap Listrik Tercepat, 0-100 Km/Jam Hanya 1,8 Detik Bakal Ke Jakarta Juni Nanti

2 jam yang lalu


Berita
BAIC Resmi Buka Dealer Di Semarang Sekaligus Lansir Program DP Ringan Dirilis Mulai Rp 20 Jutaan

2 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Proton e.MAS 7 (ASEAN NCAP)

Crash Test | 5 jam yang lalu


Berita
Toyota bZ3X Ternyata Kembaran Aion V, Ini Faktanya

5 jam yang lalu


Berita
BAIC Resmikan Dealer Pekanbaru, Bisa Langsung Tes Drive BJ40 Plus Dan X55-II

21 jam yang lalu