Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mana yang Paling Bertenaga, Lamborghini Urus atau Bentley Bentayga?

Berita
Jumat, 8 Desember 2017 11:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Kemunculan Lamborghini Urus seolah jadi jawaban tantangan dari kompetitornya asal Inggirs, Bentley Bentayga. SUV yang juga sudah dijual di Indonesia itu sempat memproklamirkan diri sebagai yang terkencang di muka bumi.

Lantas siapa sebenarnya yang paling kencang dan bertenaga? Langsung saja kita simak masing-masing spek dan klaim performanya. Bentayga menggunakan mesin 6.000 cc W12 Twin Turbo sedangkan Urus bermesin dengan kapasitas lebih rendah, yakni 4.000 cc Twin Turbo.

BACA JUGA

Dengan sama-sama menggunakan doping Twin Turbo, Urus bisa meraih 650 dk dengan torsi 854 Nm. Sedangkan Bentayga walau tenaganya lebih kecil, yakni 600 dk, tapi punya torsi sampai 900 Nm!

Kedua SUV eksotis ini sama-sama menganut All Wheel Drive. Keduanya pun siap melesatkan pengemudi dengan akselerasi layaknya sebuah super car. Bentayga diklaim mampu melesat dari 0 ke 100 km/jam dalam 4,1 detik. Sedangkan Urus bisa lebih cepat. Dari keadaan diam menuju 100 km/jam, ia hanya butuh waktu 3,6 detik!

Dan yang paling menarik adalah klaim kecepatan puncak alias top speed masing-masing. Bentayga disebut mampu berlari sampai 301 km/jam, sedangkan Urus bisa sedikit lebih kencang, yakni 305 km/jam.

Kalau di Indonesia, di mana bisa menikmati performa seperti itu, ya?

Baca juga: 

Datsun Bertransmisi Matic Akan Muncul Di India, Sinyal Untuk Indonesia?

Komunitas Suzuki Sidekick Vitara Escudo Berlatih Jinakkan Si Badak!


Tags Terkait :
Bentley Bentayga Lamborghini Urus
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Sedan Berperforma Tinggi Audi Tetap Pertahankan V8 Untuk Tandingi M5 dan AMG

4 bulan yang lalu


Berita
Eurokars Group Untuk Pertama Kalinya Tawarkan Mobil Bekas, Mulai Porsche Hingga Bentley

6 bulan yang lalu


Berita
Bentley Tawarkan Dua Program Aftersales Baru Untuk Konsumennya

7 bulan yang lalu


Berita
Toyota Nyatakan Bahwa Model Terbaru Century Bukan Sebuah SUV

11 bulan yang lalu


Berita
Bentley Resmi Kembali Ke Indonesia Di Bawah Eurokars Group

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Century SUV Debut Dunia Pada 6 September 2023

1 tahun yang lalu

Berita
Toyota Century SUV, Rival Berat Rolls Royce Cullinan?

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mobil Listrik Bentley Meluncur 2025, Bertenaga 1.400 HP

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Subaru Jual BRZ Dridt Edition Hanya 5 Unit, Harga Ro 1.09 Miliar

2 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny White Rhino Ditargetkan Laku 100 Unit Selama GJAW 2024

2 jam yang lalu


Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

3 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

3 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

6 jam yang lalu