Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

KOMUNITAS: Cruze Orlando Indonesia Bentuk Kepengurusan Baru, Kian Solid

Dengan dikukuhkannya jajaran pengurus baru, diharapkan pemilik Chevrolet Orlando dan Cruze kian solid di Indonesia.
Berita - Minggu, 12 Februari 2017 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Pemilik dan pecinta SUV Chevrolet yang berada di bawah naungan Cruze Orlando Indonesia atau yang tenar disebut CruZor belum lama ini menyelenggarakan musyawarah nasional (Munas). Dalam acara seru sekaligus bersejarah ini, CruZor akhirnya memiliki ketua baru.

Dalam keterangan pers yang disusun tim Humas CruzOr (29/1), Dani Tejo terpilih sebagai ketua umum menggantikan Priyambodo Satyabudhi. Munas yang baru pertama kali dilakukan CruzOr ini dihadiri oleh sekitar 70 orang anggota beserta keluarga, yang datang dari berbagai kota di Indonesia seperti Bandung, Makassar, dan Semarang. 

BACA JUGA

Acara Munas tersebut diadakan pada Minggu, 29 Januari 2017 bertempat di Resto Caos Dahar Kota Wisata Cibubur, Jakarta Timur. Dari acara tersebut juga terpilih susunan kepengurusan yang baru.

"Total keseluruhan anggota CruzOr yang terdaftar dalam database pengurus hingga saat ini adalah 171 orang dan akan dikembangkan terus, mengingat bahwa tipe Orlando masih ada dalam line-up kendaraan yang diproduksi dan dijual General Motors (GM) di pasar Indonesia," jelas Dani Tejo. 

Dengan dikukuhkannya jajaran pengurus baru, diharapkan dapat memajukan komunitas CruzOr di Indonesia. Komunitas inipun berencana mengadakan beragam program kegiatan menarik yang bisa di ikuti para anggota dan keluarganya. Mulai dari touring dan kegiatan Bakti Sosial.


Tags Terkait :
Chevrolet Cruze Orlando
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Chevrolet Corvette Bermesin Depan Selesai Kiprahnya?

4 tahun yang lalu


Berita
Waduh, Chevrolet Corvette Ini Ringsek Saat Diangkut Menuju Dealer

7 tahun yang lalu


Berita
Sales Tak Paham Dagangannya, Corvette Z06 Tabrak Kaca Showroom

8 tahun yang lalu


Berita
Ini Berbagai Inovasi Pada Kunci Kontak Hingga Saat Ini

9 bulan yang lalu


Berita
Lampu Pop Up, Obat Ganteng yang Kini Ditinggalkan

1 tahun yang lalu


Berita
Chevrolet Corvette SUV Adalah Sebuah EV Murni?

1 tahun yang lalu


Berita
Camaro dan Escalade, Menyusul Hummer Jadi Sub-Brand GM?

1 tahun yang lalu


Berita
Ratusan Chevrolet Corvette C8 Siap Edar Hancur Digulung Tornado

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BAIC BJ40e Extended Range Segera Meluncur Di Cina

27 menit yang lalu


Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

8 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

12 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

18 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

22 jam yang lalu