Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Isuzu mu-X 4WD Akan Punya Harga Terbaik. Bisa di Bawah RP 500 Juta

Isuzu membisikkan bahwa harga mu-X facelift akan jadi yang 'the best' di kelasnya.
Berita
Sabtu, 5 Agustus 2017 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Isuzu mu-X yang beberapa hari lalu mendapat facelift memang belum bisa dibeli karena pengumuman harganya baru akan dirilis di GIIAS 2017. Namun PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) berani menyebut harga SUV-nya itu akan menjadi yang terbaik.

Apalagi dengan adanya varian berpenggerak 4 roda, yakni mu-X 2.5L MT, Isuzu berani menjamin harga varian ini akan sangat memikat konsumen. "Harga (varian) four by four ini sedang kita godok, dan itu nantinya akan jadi harga yang the best yang ada di segmen itu," yakin Joen Boediputra, Chief Executive of Isuzu Sales Operation (2/8).

Menurutnya, mu-X setelah facelift ini harusnya bisa semakin mendekati penjualan kompetitor lainnya dengan alasan nama besar diesel Isuzu. "Suka tidak suka, orang harus akui diesel engine is Isuzu, dalam price kami lagi usahakan benar-benar menemui keinginan permintaan pelanggan. Kita komunikasi dengan principal (Isuzu Jepang) dengan sangat baik, kita meminta mereka subsidi habis-habisan," seru Joen.

Di kesempatan yang sama, Gunadi Darmawan selaku LCV Marketing and Product Planning PT IAMI bahkan menyebut harga mu-X 4WD bisa saja di bawah Rp 500 juta.

Jika benar, tentunya ia sangat kompetitif untuk melawan Mitsubishi Pajero Sport GLX 4X4 MT yang harganya di angka Rp 504 juta. Sebagai informasi, mu-X masih dijual dalam dua varian lama, yaitu 2.5L AT seharga Rp 258 juta dan 2.5L AT Premiere di angka Rp 485 juta. 


Tags Terkait :
Isuzu MU-X
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Pikap
Isuzu Perluas Jangkauan Timur Indonesia, Kini Masuk Ke Sulawesi Tenggara

Untuk bantu tingkatkan sektor unggalan lokal seperti pertambangan dan agribisnis

1 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Siapkan Traga Spesifikasi Khusus Indonesia

Pangsa pasar Isuzu di Indonesia sudah hampir separuh porsi penjualan di wilayah ASEAN

2 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Terus Membangun Ekosistem Industri Otomotif Bersama UMKM

Satu strategi memperkuat eksistensi di pasar

3 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Terus Menambah Kenyamanan Pengguna mu-X Dan D-Max

Mulai dari kelengkapan produk sampai sediakan asuransi bagi pengemudi

1 bulan yang lalu


Truk
Selama GIIAS 2025 Isuzu Mampu Raih 969 SPK

Isuzu Elf jadi produk terlaris saat ini.

3 bulan yang lalu


Berita
Isuzu mu-X Wajah Baru Hadir Di GIIAS 2025, Harga Rp 658 Juta

Ini bisa disebut sebagai major facelift

3 bulan yang lalu


Truk
Isuzu Siap Hadirkan Dua ‘Bintang’ Pameran di GIIAS 2025

Ada berbagai sesi untuk menambah ilmu soal kendaraan komersial

4 bulan yang lalu


Berita
Isuzu Jadwalkan Bawa New MU-X di GIIAS 2025, Intip Bocoran Spesifikasinya

Isuzu MU-X akan hadir dengan facelift dan mesin baru.

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

8 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

12 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

13 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

16 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

16 jam yang lalu