Beranda Berita

Honda Jazz Facelift Dipastikan Meluncur Pekan Depan di Indonesia

Berita
Rabu, 19 Juli 2017 13:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Honda Jazz Facelift Dipastikan Meluncur Pekan Depan di Indonesia


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda Jazz facelift dipastikan meluncur tak lama lagi. Rencana peluncuran Jazz facelift ini kami ketahui setelah adanya undangan dari PT Honda Prosect Motor (19/7) yang masuk email redaksi OtoDriver.

Seperti yang tertulis dalam undangan tersebut, PT Honda Prospect Motor akan menghadirkan penyegaran pada fitur canggih serta tampilan yang semakin sporty dan stylish pada Jazz terbaru. 

BACA JUGA

Acara peluncurannya sendiri diadakan pada Rabu (26/7) pekan depan. Dan sampai berita ini disusun, belum ada bocoran mengenai apa saja ubahan utama yang diperi Honda pada Jazz terbaru ini. 

Namun bisa jadi ia akan mendapat bumper depan dan belakang yang cukup menarik. Bumper baru ini sebelumnya dipakai pada Jazz facelift yang lebih dulu meluncur di Malaysia dan Jepang. Selain itu, bisa jadi akan ada tambahan fitur hiburan di kabin. 

Bahkan di Malaysia, Jazz mendapat varian baru yang bermesin hybrid. Tapi untuk kemungkinan Jazz hybrid mendarat di tanah air, sepertinya sangat kecil kemungkinannya. 

Pantau terus OtoDriver untuk perkembangan informasi Jazz facelift ini.


Tags Terkait :
Honda Jazz
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Mudik Lebaran 2025
Artikel Terkait


Berita
Bendix Diskon Kampas Rem di IIMS 2025, Mulai Rp 100 Ribuan

3 minggu yang lalu


Berita
Rayakan Ultah Ke-25 Pengembangan Hybrid Global, Inilah Mobil Honda Pertama Berteknologi Hybrid

7 bulan yang lalu


Tips
Kiat-Kiat Agar Transmisi Otomatik CVT Mobil Anda Awet

9 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (April 2024)

10 bulan yang lalu


Tips
Beberapa Penyebab Transmisi Otomatik CVT Menjadi Tidak Awet

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (Januari 2024)

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (Desember 2023)

1 tahun yang lalu


Berita
Banyak Kegiatan Seru, Gelaran OLX IMX 2023 Kembali Hadir Akhir Bulan Ini

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Tol Cipularang Dan Padaleunyi Ada Diskon Spesial Di Arus Balik, Simak Detailnya

8 jam yang lalu


Berita
Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan Gratis Saat Arus Balik?

8 jam yang lalu


Tips
Mengaktifkan Fitur Adaptive Cruise Control Selama Perjalanan Berjam-Jam, Apakah Aman?

9 jam yang lalu


Berita
Pertamina Kasih Diskon Pembelian BBM Non Subsidi Untuk Pemudik

1 hari yang lalu


Berita
Tanggal 6 April Ada One Way Lagi Buat Arus Balik Di Tol Trans Jawa

1 hari yang lalu