Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ferrari Juga Rancang Sebuah SUV, Siap Tandingi Lamborghini Urus

Ferrari berbasis SUV ini kabarnya baru akan diluncurkan di tahun 2022.
Berita
Senin, 6 November 2017 19:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Tak mau kalah saing dengan Lamborghini, Ferrari juga akan merancang sebuah SUV dan akan dipasarkan secara masal. Diberitakan dari Motor 1, Ferrari cukup serius untuk menghadirkan calon SUV mereka. Setidaknya butuh 30 bulan dari sekrang untuk menghadirkan versi produksi SUV super ini.

“Ferrari merupakan pabrikan yang bertangan dingin dalam menguasai produk-produk emosional, eksklusif dan juga langka. Kendati SUV kami ini hadir sebagai pelebaran portofolio produk namun tidak akan kehilangan ciri tersebut,” Sergio Merchionne, Bos Fiat Chrysler Automobiles.

Proyek dengan kode internal FX16 akan berbagi platform dengan GTC4Lusso. Menurut beberapa informasi, mobil utilitas tersebut akan menggunakan mesin turbo V8 dengan imbuhan teknologi hibrid dan berpenggerak empat roda. Meski belum ada wujud resmi yang bisa dipresentasikan oleh Ferrari, namun melalui gambar rendering dari OmniAuto, setidaknya Anda bisa membayangkan SUV Ferrari ini.

Santer kabar yang terdengar, penantang Lamborghini Urus ini bakal menyapa publik di 2022 mendatang. Sayangnya, Ferrari belum memberikan kisi-kisi spesifikasi teknis SUV pertamanya ini. Namun sebagai bandingan, sebuah Lamborghini Urus memiliki performa mesin dengan muntahan daya 584 hp.

Sementara lawan tangguhnya tersebut rencananya akan segera diluncurkan 2018 mendatang.


Tags Terkait :
Ferrari Ferrari GT4C Lusso SUV Lamoborghini Urus
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
McLaren Siapkan Penantang Urus dan Purosangue

McLaren bakal meluncurkan SUV berperforma tinggi yang akan berhadapan langsung dengan Ferrari Purosangue.

1 minggu yang lalu


Berita
Model Kedua Xiaomi Bakal Dirilis Oktober 2024 Mendatang

Terbilang sukses dengan produk perdananya, Xiaomi segera menghadirkan model EV kedua mereka.

1 tahun yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Mobil Kedua Xiaomi Bernama MX11, Meluncur 2025

Xiaomi akan meluncurkan mobil listrik kedua mereka pada 2025 mendatang. Sebelum peluncurannya, simak bocorannya dari hasil tangkapan pengujian terakhir mereka.

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mobil Listrik Pertama Ferrari Meluncur 2026, Harga Mulai Rp 8,7 Miliar?

Ferrari tengah menguji EV pertama mereka di Maranello sebelum peluncurannya yang dijadwalkan awal 2026.

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Tancap Gas, Xiaomi Siapkan SUV EV Bergaya Ferrari Purosangue

Mobil dengan kode MX11 akan jadi SUV pertama Xiaomi

1 tahun yang lalu


Berita
Xiaomi Pastikan Model Kedua Mereka Berwujud Sebuah SUV, Berikut Bocorannya

Mobil listrik kedua Xiaomi bakal hadir 2025 mendatang. Tidak seperti model pertama, untuk model keduanya bakal berwujud sebuah SUV.

1 tahun yang lalu


Berita
GALERI: Purosangue, Mobil Ferrari Pertama dengan Empat Pintu

Walau tak mau disebut sebagai SUV, sasis Purosangue dikatakan benar-benar baru atau dirancang dari awal.

2 tahun yang lalu


Berita
Mengenal Konsep "Welcome Door" Pada Ferrari Purosangue

Untuk model pintu ini kami menyebutnya bukaan pintu "Welcome Door", karena menggambarkan orang yang menyambut tamu dengan tangan terbuka.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

14 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

22 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu