Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Bersiap, Semua Tol Jabodetabek Tak Akan Mau Lagi Terima Tunai!

Berita
Rabu, 5 Juli 2017 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Mulai Oktober mendatang semua jalan bebas hambatan alias tol di wilayah Jabodetabek tak lagi menerima pembayaran tunai dan hanya bisa diakses menggunakan uang elektronik. Berita ini sudah disosialisasikan dan dirilis Bank Indonesia melalui akun sosial media resminya.

"Mulai Oktober 2017 bayar masuk tol hanya dengan menggunakan uang elektronik, e-money (Mandiri), Brizzi (BRI), TapCash (BNI), Blink (BTN), BCA (Flazz)," tulis akun Facebook resmi Bank Indonesia yang OtoDiver pantau (4/7).

BACA JUGA

Tol yang hanya menerima transaksi uang elektronik ini adalah Jakarta-Tangerang, Tangerang-Merak, JORR W1 dan W2, Pondok Aren-Ulujami, Cawang-Tanjung Priok, Wiyoto Wiyono, Cawang-Tomang, Cengkareng, Pondok Aren-Serpong dan Cibubur.

Walau belum ada informasi dan keterangan lebih lanjut dari berbagai pihak terkait lainnya, sebaiknya Anda sudah mempersiapkan sejak sekarang. Terutama bagi Anda yang belum punya kartu yang dimaksud.

Dan mulailah untuk membiasakan menggunakan metode pembayaran ini. Semoga saja dengan diterapkan transaksi pakai uang elektronik di semua gardu tol akan menyingkat waktu transaksi dan bisa cepat mengurai antrean di gerbang tol.


Tags Terkait :
Tol
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

1 hari yang lalu


Truk
Pasca Laka KM 92 Tol Cipularang, Kemenhub Akan Panggil Para Bos Truk

2 hari yang lalu


Truk
Korlantas Polri: Ada Berbagai Penyebab Kecelakaan Cipularang

2 hari yang lalu


Truk
Panduan Aman Mengemudikan Truk Ala Mitsubishi Fuso

2 hari yang lalu


Berita
UFilm Kenalkan Kaca Film Premium Dengan Banderol Ramah Kantong

3 hari yang lalu


Truk
Ternyata Truk ODOL Jadi ‘Tanggung Jawab’ Dua Kementerian Ini

5 hari yang lalu


Truk
Inilah Penyebab Yang Sebenarnya Dari Rem Blong

6 hari yang lalu


Truk
Kemenhub Dalami Penyebab Kecelakaan Truk Di Tol Purbaleunyi

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Bawa Crown Sedan Di GJAW 2024, Sang Penerus Dinasti Sedan legendaris

3 jam yang lalu


Berita
BAIC Suguhkan Program Menarik DP Ringan Dan Bunga Rendah Di MUF-GJAW 2024

7 jam yang lalu


Berita
GAC Aion V Resmi Meluncur Dengan Harga Rp 499 Juta, Ini Keunggulannya

8 jam yang lalu


Berita
Mobil Listrik Offroad Pertama Chery J6 Resmi Diluncurkan, Harganya Mulai Rp 490 Juta

9 jam yang lalu


Berita
MG G90, Baru Hadir Untuk Tahap Perkenalan Di GJAW 2024

11 jam yang lalu