Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Toyota Proace Verso Debut di Geneva Motor Show 2016, Siap Lawan Hyundai H-1

MPV bernama Toyota Proace Verso itu secara global siap bertarung dengan Hyundai H-1 karena daya angkutnya yang mampu menampung sembilan penumpang.
Berita - Kamis, 10 Maret 2016 13:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Toyota menghadirkan debut mobil MPV terbarunya di ajang Geneva Motor Show 2016. MPV bernama Toyota Proace Verso itu secara global siap bertarung dengan Hyundai H-1 karena daya angkutnya yang mampu menampung sembilan penumpang.

Seperti yang dilansir Carscoop, satu alasan Toyota menghadirkan Proace Verso adalah tingginya permintaan akan mobil dengan kapasitas penumpang yang banyak. Selain untuk pemilik pribadi, mobil ini juga ideal digunakan sebagai armada perusahaan travel.

Dalam debutnya, Toyota menghadirkan tiga varian Proace, yaitu compact, medium dan long. Versi compact memiliki panjang 4,6 meter dan jarak antar roda 2,9 meter. Versi medium panjangnya 4,9 meter dan jarak roda 3,2 meter, sedangkan versi long penjangnya 5,3 meter dan jarak roda 3,2 meter. Semua varian memiliki lebar 2,2 meter dan tinggi 1,9 meter.

BACA JUGA

Belum jelas kapan Proace Verso diluncurkan secara resmi untuk dapat dibeli. Untuk kemungkinannya masuk ke Tanah Air juga belum diketahui. 


Tags Terkait :
Toyota Proace Verso Geneva Motor Show 2016
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Toyota Proace Verso Debut di Geneva Motor Show 2016, Siap Lawan Hyundai H-1

8 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Mobil Listrik Fungsional Toyota, Proace City

3 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Van Full Listrik Lansiran Toyota Resmi Diperkenalkan

3 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

21 jam yang lalu


Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

1 hari yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

1 hari yang lalu


Berita
Toyota Kijang Innova Reborn Tetap Eksis, Akan Ada Upgrade Untuk Ikuti Jaman?

1 hari yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Semakin Dekat Dengan Indonesia

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Penantang Jimny 5-Door Bakal Dijual Rp 280 Jutaan, Simak Bocorannya

2 jam yang lalu


Berita
Beli Wuling Berhadiah Air ev dan BinguoEV

14 jam yang lalu


Berita
Awalnya Dilarang Masuk Komplek Pemerintahan, Kini Tesla Model Y Bakal Jadi Mobil Pemerintah China

14 jam yang lalu


Berita
Bekerja Sama Dengan PLN, GAC Aion Bantu Pemerintah Kejar Target 3.000 Unit SPKLU Sepanjang Tahun

14 jam yang lalu


Berita
Geely Perkenalkan Short Blade Battery, Apa Keunggulannya?

14 jam yang lalu