Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Toyota Calya Merajai Penjualan Nasional Di Agustus 2016

Berita
Jumat, 9 September 2016 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Sebagai mobil Low Cost Green Car (LCGC) terbaru dari Toyota, ternyata masyrakat merespons sangat antusias semenjak dilahirkannya pada 2 Agustus 2016 lalu. Hal ini terbukti dnegan penjualannya di bulan Agustus kemarin mencapai belasan ribu unit.

Toyota Calya

“Sejak 2 Agustus sampai akhir Agustus itu mencapai 17.300-an pesanan. Kami bersyukur All New Calya mendapatkan respons positif,” ujar Rouli Sijabat selaku Manager Public Relation PT Toyota Astra Motor.

Sepertinya angka tersebut juga termasuk pesanan yang dibuka saat gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016 yang mencapai 2.225 unit, melebihi penjualan saudaranya, Toyota Avanza, yang mencatat 2.123 unit.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Toyota Calya
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Banjir Diskon Line Up Toyota Terbaru, Fortuner Rp 20 Juta Hingga Rush Rp 25 Juta

3 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LCGC Terbaru (September 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Cocok Buat Taksi Online, Ketahui Skema Kredit Calya dan Sigra Tipe Terendah Cicilannya Mulai Rp 2 Jutaan

2 bulan yang lalu


Berita
Ini Dia 10 Mobil Terlaris Di Indonesia, Kijang Innova Masih Jadi Raja

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
MG G90, Baru Hadir Untuk Tahap Perkenalan Di GJAW 2024

1 jam yang lalu


Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

9 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

10 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

12 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

13 jam yang lalu