Beranda Berita

Toyota Avanza Transmover Hanya Boleh Dibeli Untuk Taksi?

Berita
Selasa, 25 Oktober 2016 09:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif
Berita - Toyota Avanza Transmover Hanya Boleh Dibeli Untuk Taksi?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

PT Toyota Astra Motor (TAM) terdeteksi oleh banyak media otomotif mendaftarkan tipe baru pada salah satu modelnya yaitu Toyota Avanza Transmover. Ternyata mobil ini tidak bakal dijual untuk umum. Lantas buat apa?

Sebelumnya pun OtoDriver pernah memberitakan bakal kehadiran beberapa model terbaru dari Toyota yang juga dibenarkan oleh pihak TAM. Tapi ternyata ada fakta baru soal salah satu varian barunya ini.

BACA JUGA

Foto - Toyota Avanza Transmover Hanya Boleh Dibeli Untuk Taksi?

.

“Transmover untuk perusahaan taksi dan berplat kuning,” kata Henry Tanoto selaku Vice President Director TAM di Jakarta (22/10). Soal kapan kehadirannya dan berapa harganya, pihak TAM masih bungkam. Merek asal Jepang ini mengaku bahwa Avanza baru yang sebenarnya banyak dinanti itu masih dalam tahap persiapan.

“Saat waktunya, segera kami informasikan. Soal harga juga nanti saja. Memang produk ini masih dipersiapkan.” Tutup Henry. Hal ini seolah menepis rumor bahwa Toyota sengaja merilis Transmover sebagai langkah antisipasi dilarangnya LCGC sebagai taksi online.


Tags Terkait :
Toyota Avanza Transmover
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Diskon PPnBM Akan Dipermanenkan. Berikut Daftar Mobil Yang Bertahan Dan Tersingkir Dari Daftar

3 tahun yang lalu


Berita
Kode Keras, Toyota Serius Garap Elektrifikasi. Pamerkan 10 Mobil Ramah Lingkungan

3 tahun yang lalu


Berita
Toyota Tegaskan Hanya Lima Tipe Bebas PPnBm, Apa Saja?

4 tahun yang lalu


Berita
Cara Auto2000 Tetap Jaga Silaturahmi Dengan Konsumen Selama Pandemi

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hanya Dijual 5 Unit di Indonesia, Inilah Ciri Khas Mazda MX-5 35th Edition Berbanderol Rp 973 Juta

7 jam yang lalu


Berita
Diprediksi Ada 6,9 Juta Kendaraan Lewat Tol Saat Mudik 2025, 1.300 Petugas Dipersiapkan Dari Tim Rescue Hingga Derek

7 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Siap Diperluas Hingga Transjabodetabek

9 jam yang lalu


Bus
Jelang Puncak Musim Lebaran Hino Bikin Pelatihan Cegah Laka

10 jam yang lalu


Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

1 hari yang lalu