Beranda Berita

Oktober Mendatang Untuk Pertama Kalinya Moscow Menggelar Pameran Bus Dunia

Berita
Rabu, 21 September 2016 18:35 WIB
Penulis : ZCH1708
Berita - Oktober Mendatang Untuk Pertama Kalinya Moscow Menggelar Pameran Bus Dunia


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Penyelenggaraan pameran ini sendiri bisa digelar setelah ITEMF Expo, sebuah perusahaan penyelenggaraan pameran di Rusia, menandatangani kerjasama dengan Busworld International.

Dikemas dalam format trade show alias pameran dagang yang dihadiri oleh kalangan pebisnis, berlangsung tiga hari mulai 25 sampai 27 Oktober 2016 di Crocus Expo, Moscow, Rusia.

Foto - Oktober Mendatang Untuk Pertama Kalinya Moscow Menggelar Pameran Bus Dunia
Akan digelar tiap dua tahun sekali

Ke depan, pameran serupa akan digelar tiap dua tahun sekali, bergantian dengan event sejenis, International Commercial Vehicle Auto Show COMTRANS. Bertindak sebagai pelaksana pameran adalah ITEMF Expo, sebuah perusahaan pameran yang terafiliasi dengan Messe Frankfurt dan ITE Group.

Pameran akan memakan area seluas 10.000 meter persegi dengan estimasi peserta pameran 85 perusahaan dari 15 negara. Pengunjung kalangan pebisnis yang datang diestimasi sekitar 12.000 profesional.

BACA JUGA

Di Rusia, digelar pula pameran tahunan bertajuk 'Commercial Vehicle of The Year in Rusia'. Tahun ini akan menjadi penyelenggaraan yang ke-16 dikenal sebagai pameran yang memiliki reputasi bagus di tingkat global.

Pameran ini juga melakukan pemilihan peserta terbaik melalui kontes untuk sejumlah kategori seperti "Bus of the year", "Truck of the year", "Box truck of the year", "Prospect of the year" dan "Special prize" award.


Tags Terkait :
Moscow Pameran Bus
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Busworld, Ajang 'Pesta'-nya Pengusaha Transportasi Akan Digelar di Turki Bulan April

7 tahun yang lalu


Berita
Oktober Mendatang Untuk Pertama Kalinya Moscow Menggelar Pameran Bus Dunia

8 tahun yang lalu


Berita
GIIAS 2017 Akan Berlangsung 10-20 Agustus Tahun Ini

8 tahun yang lalu


Berita
Putin Hadiahkan Aurus Limousine Untuk Kim Jong Un, Speknya Sangar

8 bulan yang lalu


Berita
Jepang Stop Kirim Mobil Ke Rusia, Ini Alasannya

1 tahun yang lalu


Berita
Stellantis Tangguhkan Operasional Di Rusia. Seretnya Suplay Dituding Jadi Biangkeladi

2 tahun yang lalu


Berita
Mandeg Produksi, Moskow Ancang-Ancang Ambil Alih Renault

2 tahun yang lalu


Berita
Melihat Keunggulan Aurus Senat, Bungker Berjalan Vladimir Putin

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Denza N9 Siap Hadir Di Indonesia, Lebih Besar Dari Land Cruiser 300 Dan Tank 500

13 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan 17 Model Baru Hingga 2027, Dari Mobil Bensin Hingga EV Dengan Jangkauan 1.000 Km

13 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung MG ZS Hybrid Yang Segera Dijual Di Indonesia, Diprediksi Rp 300 Jutaan

14 jam yang lalu


Tips
Radiator Anda Berkarat? Ini Penyebabnya

15 jam yang lalu


Bus
Tarif Spesial Bus Double Decker Damri, Ruta Jakarta-Surabaya-Malang Hanya Rp 400 Ribu

16 jam yang lalu