Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

BMW Indonesia Serahkan 21 Unit Seri-5 Diesel Ke Paspampres

Berita
Sabtu, 5 Maret 2016 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Untuk mendukung kinerja Paspampres, BMW Group Indonesia kemarin menyerahkan 21 unit 520d untuk digunakan sebagai kendaraan resmi KTT Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) pada 6-7 Maret 2016 mendatang.

Selama berada di Jakarta, perwakilan negara-negara anggota OKI akan menikmati mobil-mobil tersebut. Jodie O’tania selaku Head of Corporate Communications BMW Group Indonesia menuturkan, BMW Seri-5 Advanced Diesel merupakan kendaraan premium yang tepat untuk penyelenggaraan KTT luar biasa ke-5 ini. Karena selain desain elegan dan interior mewah, BMW Seri-5 memiliki performa dan efisiensi tinggi.

Mobil ini dapat berjalan lebih dari 1.000 km dengan satu kali oengisian BBM, serta ia juga mampu melaju 0-100 km/jam dalam 7,7 detik saja. Meski kami yakin pengendara BMW ini tak akan nekat menginjak gas penuh saat membawa tamu negara. 

BACA JUGA

Tags Terkait :
Bmw Seri-5
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga BMW Terbaru (September 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Termahal di BCA Expo 2024, Harganya Miliaran

2 bulan yang lalu


Berita
Ini Dia BMW M5 Touring Generasi Terbaru

3 bulan yang lalu


Berita
BMW Bukukan 1.166 SPK Sepanjang GIIAS 2024, BMW 520i M Sport Jadi Yang Terlaris

3 bulan yang lalu


Berita
BMW Luncurkan 4 Model Baru Sekaligus

4 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Mercedes-Benz E-Class W214

Crash Test | 4 bulan yang lalu

Mobil Listrik
BMW Tengah Lakukan Pengujian Pada EV Dengan Desain Radikal

4 bulan yang lalu

Berita
BMW Seri-6 Bakal Terlahir Kembali, Tapi XM Tak Punya Penerus

4 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

2 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

3 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

4 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

5 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

6 jam yang lalu