Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

VIDEO: Konsumen Jeep Di Australia Bikin Lagu Sindiran, Sudah Hits 1 Juta Penonton

Seorang warga Australia yang kecewa karena Jeep Grand Cherokee yang dibelinya selalu rusak, membuat lagu untuk menyindir dealer Jeep di Australia.
Berita
Sabtu, 14 November 2015 12:00 WIB
Penulis : K Dimas Priyandra


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Teggy Seth, seorang warga Australia kecewa, karena Jeep Grand Cherokee yang dibelinya seharga AU$ 60.000 pada Oktober lalu selalu rusak sejak awal. Ia minta uang ya dikembalikan atau mobilnya diganti, namun tak berhasil. Nah, oleh karena itu sebagai tindak protesnya, ia membuat video lagu humor yang berisi cibiran kepada dealer Jeep Australia yang dianggapnya selalu berkelit. Bahkan ia mengajak penontonnya agar tak membeli mobil lansiran Amerika tersebut.

Di video yang berdurasi 4 menit 18 detik ini, Teg juga menginginkan di Australia memberlakukan Lemon Laws yang saat ini sudah berlaku di Amerika dan beberapa negara lain. Lemon laws ini adalah undang-undang yang mengharuskan penjual atau produsen kendaraan membeli kembali kendaraan yang cacat produksi, dan mobil inilah yang disebut Lemon.

Dalam dua hari sejak diupload, videonya sukses telah ditonton 800,000 kali. Sampai tulisan ini dibuat sudah berhasil ditonton sampai 1,1 jut kali. Belum ada tanggapan dari dealer Jeep Australia. Tapi pastilah mereka cukup pusing dengan konsumen ini, yang menumpahkan kekesalan lewat lagu dan langsung menjadi viral di dunia maya.

Penasaran? Silakan simak video berikut :

BACA JUGA


Tags Terkait :
Jeep Grand Cherokee Video
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jeep Batalkan Rencana Kehadiran Gladiator PHEV, Apa Alasannya?

Jeep telah mulai menginvestasikan kembali dana untuk mempastikan pertumbuhan jangka panjang Jeep Gladiator dan akan memperkenalkan lebih banyak fitur bawaan pabrik dan kustomisasi.

2 bulan yang lalu


Berita
Dulu Terkenal Dengan Mesin Besar, Kini Jeep PHEV Yang Efisien Malah Jadi Tulang Punggung

Jeep mulai beralih ke model dengan mesin yang lebih hijau. Mereka juga diterima pasar dengan baik berkat kehadiran PHEV.

3 bulan yang lalu


Berita
Fakta Menarik, Mobil Modern Relatif Punya Blind Spot Lebih Besar Dari Mobil Lawas

Sebuah studi baru yang digelar oleh Insurance Institute for Highway Safety (IIHS) menyatakan bahwa jarak pandang ke depan dalam radius 10 meter turun sebanyak 58 persen pada beberapa mobil yang diuji.

4 bulan yang lalu


Berita
Mitsubishi Pajero Akan Hadir Kembali Di 2027. Penantang Baru Di Segmen SUV Premium

Akan terlahir kembali sebagai SUV premium di 2027

1 tahun yang lalu


Berita
Jeep Pastikan Gladiator Punya Opsi PHEV Tahun Depan

Jeep Gladiator PHEV hadir setelah opsi mesin EcoDiesel dibatalkan

1 tahun yang lalu


Berita
Peraturan Emisi Yang Ketat Membuat Jeep Mengurangi 2.000 Lebih Karyawan Mereka

Jeep masih memproduksi banyak mobil ICE (Internal Combustion Engine), saat ini mereka harus berganti haluan agar dapat memenuhi peraturan emisi yang ketat.

1 tahun yang lalu


Berita
Mencoba Jeep Grand Cherokee Seharga Rp 1,755 Miliar

Kali ini OTODRIVER berkesempatan mencoba mobil buatan Amerika ini.

2 tahun yang lalu


Berita
Jeep Grand Cherokee Resmi Diluncurkan, Harga Rp 1,755 Miliar Off-the road (15 FOTO)

Jeep Grand Cherokee generasi terbaru resmi meluncur di Indonesia melalui APM-nya, PT Das Indonesia Motor.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

9 menit yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

1 jam yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

2 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

2 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

3 jam yang lalu