Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ini Dia Spek Resmi Volkswagen Polo 1.2 TSI

Berita
Rabu, 19 Agustus 2015 18:05 WIB
Penulis : Handi Cahyono


Di negeri asalnya, Volkswagen Polo bermesin 1.2 TSI 105 hp ini merupakan pengembangan dari versi 1.2 TSI Green tec yang diperbaharui dengan system start/stop dan perbaikan pada system energy-brake terbaru.

Meski mempunyai kapasitas mesin yang terbilang “kecil”, namun performa Polo baru ini cukup mumpuni dengan akselerasi 0-100 km/jam hanya membutuhkan 9,7 detik, sementara kecepatan maksimumnya mencapai 190 km/jam.

Dibuka oleh Andrew Nasuri, CEO APM Volkswagen Indonesia, VW Polo 1.2 TSI ini resmi diluncurkan di ajang IIMS (19/8) dengan harga Rp 259 juta on the road, angka yang cukup menarik untuk sebuah merek asal pabrikan Jerman, bahkan untuk sekelas BMW pun belum ada seri-nya yang bisa menyamai harga Polo yang kompetitif.

BACA JUGA

Engine

Polo 1.2 TSI

Tipe mesin

4 silinder segaris

Kapasitas

1.197 cc

Bore x Stroke

71 x 75,6

Kategori Emisi

Euro 2

Transmisi

7-Speed Dual Clutch Automatic GearBox (DSG)

Tipe Steering

Electro-mechanical Power Assisted Steering

   

Performa

 

Tenaga hp/rpm

105 / 5.000

Torsi Nm / rpm

175 / 1.500-4.100

Penggerak

Roda Depan

   

Kapasitas Tangki

45 liter

   

Dimensi

 

Panjang / Lebar / Tinggi mm

3.971 / 1.682 / 1.469

Wheelbase mm

2.469

Track Depan / Belakang mm

1.460 / 1.456

Pelek

15"

Ban

185/60 R15

Radius Putar m

10,6


Tags Terkait :
VW Polo 1.2 TSI IIMS
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Ini Dia Spek Resmi Volkswagen Polo 1.2 TSI

9 tahun yang lalu


Berita
Ajang IIMS 2015 Resmi Dibuka. Ada Apa Saja Di Sana?

9 tahun yang lalu


Berita
Volkswagen Polo 1.2 TSI Sudah Datang dengan Harga Menarik Plus Turbo!

9 tahun yang lalu


Berita
VW Segera Bangun Pabrik Di Indonesia

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Subaru Jual BRZ Dridt Edition Hanya 5 Unit, Harga Ro 1.09 Miliar

1 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny White Rhino Ditargetkan Laku 100 Unit Selama GJAW 2024

1 jam yang lalu


Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

2 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

3 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

5 jam yang lalu