Beranda Berita

Diam-Diam Suzuki Juga Siapkan Compact SUV!

Berita
Sabtu, 24 Oktober 2015 15:00 WIB
Penulis : K Dimas Priyandra
Berita - Diam-Diam Suzuki Juga Siapkan Compact SUV!


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Diam-diam ternyata Maruti Suzuki di India telah menyiapkan senjata ampuh untuk menggempur pasar SUV kompak di sana yang telah dihuni oleh Ford Ecosport dan Mahindra TUV300.

Seperti dilansir Indianautosblog, mobil ini direncanakan akan diperkenalkan pada ajang otomotif Auto Expo di India pada February 2016. Serta mobil ini dikabarkan enggan memakai platform hatchbacknya Suzuki  Swift. Karena Maruti Suzuki beralasan “Untuk terlihat seperti SUV, kami butuh pemakaian roda yang besar. Sedangkan jika memakai platform dari Swift tidak memungkinkan untuk itu karena terlalu kecil,”

Foto - Diam-Diam Suzuki Juga Siapkan Compact SUV!
GaadiWaadi

Menurut kami, mobil yang berkode body YBA ini akan memakai platform dari Suzuki Baleno terbaru. Karena mobil tersebut mempunyai desain yang lebih besar dari Swift, sehingga memungkinkan untuk penggunaan roda yang besar.

BACA JUGA
GaadiWaadi

Wah, jika masuk di Indonesia bakalan seru, nih!


Tags Terkait :
Vitara Brezza Suzuki Yab
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Diam-Diam Suzuki Juga Siapkan Compact SUV!

9 tahun yang lalu


Berita
16 Ribu Baleno dan Karimun Kena Recall, Apa Masalahnya?

11 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Baleno Hatchback Dan S-Presso Kena Recall!

2 tahun yang lalu


Berita
Komitmen di Segmen EV, Suzuki Akan Perkenalkan SUV Listrik

2 tahun yang lalu


Berita
Toyota Setop Penjualan Adik Fortuner di India, Apa Penyebabnya?

2 tahun yang lalu


VIDEO: Spy Shot Suzuki Baleno Cross Di Jalanan Rusak India

Berita | 2 tahun yang lalu


Berita
SPY SHOT: Suzuki Baleno 'Cross'

2 tahun yang lalu


Berita
Toyota dan Suzuki Akan Hadirkan Pesaing Hyundai Creta Di India

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

5 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

6 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

7 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

9 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

11 jam yang lalu