Beranda Berita

Ambisi Ford GT Menyamakan Spek Dengan Game xBox

Berita
Senin, 14 September 2015 08:00 WIB
Penulis : Valentino Ratulangi
Berita - Ambisi Ford GT Menyamakan Spek Dengan Game xBox


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Produsen mobil asal Amerika, Ford, kabarnya akan memproduksi 250 unit contoh dari generasi terbaru Ford GT. Uniknya, mobil ini speknya disamakan dengan game xBox One yakni Forza Motorsport 6. Melalui permainan itu, Anda bisa sedikit mengintip untuk melihat apa saja yang miliki mobil ini. Salah satunya adalah bila melihat halaman spesifikasi, Ford GT ditulis memiliki mesin yang sanggup mengeluarkan tenaga 630 dk dengan torsi 730 Nm.

Sampai saat ini, Ford mengklaim bahwa mobil sungguhannya akan dibekali mesin 3.500 cc Twin Turbo 6 silinder.  Berbeda dengan angka yang terdapat pada video game, mesin tersebut hanya diperkirakan tidak lebih dari 600 dk. Ford tidak menyebutkan angka detailnya. Namun bila memang angka di video game tersebut akurat, berarti GT generasi terbaru ini mempunyai 130 dk lebih bertenaga dibandingkan dengan generasi sebelumnya. Sayangnya. bila dikomparasi dengan pesaingnya yaitu Ferrari 488 GTB, Lamborghini Huracan dan Mclaren 675 LT, Ford GT masih memiliki tenaga yang lebih rendah.

"Sayangnya, Ford tidak bisa mengomentari tentang spesifikasi yang terdapat dalam video game tersebut, kami hanya bisa bilang bahwa mobil tersebut memiliki tenaga lebih dari 600 dk,"  ujar Matt Leaver, selaku juru bicara Ford.


Tags Terkait :
Ford GT Forza Xbox
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ambisi Ford GT Menyamakan Spek Dengan Game xBox

9 tahun yang lalu


Berita
Ford Pajang Mustang Di GJAW 2024. Sinyal Keras Bakal Hadir di Resmi Di Indonesia ?

3 bulan yang lalu


Berita
Inilah Mobil Listrik Dengan Tingkat Keselamatan Tertinggi di Australia

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Pikap Paling Ekstrem di Dunia Besutan Ken Block

2 tahun yang lalu


Berita
Faktor Geografis Menjadi Penyebab Mobil Sport Car Mudah Terbakar?

2 tahun yang lalu

Berita
Ford Bronco Meluncur di Eropa Mulai Akhir 2023. Tidak Tersedia Versi Stir Kanan

2 tahun yang lalu


Berita
Bisa Berakselerasi Tanpa Disengaja, Ford Mustang Mach-E Terkena Recall

2 tahun yang lalu


Berita
Akan Seperti Ini Tampilan Versi Sporty Hyundai Ioniq 5

2 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Beroperasi Akhir April

7 jam yang lalu


Tips
Inilah Biaya Service Ringan Mobil Suzuki Beragam Model

9 jam yang lalu


Berita
Volvo XC90 Facelift Resmi Dijual Rp 2,75 Miliar Di Indonesia, Simak Spesifikasinya

9 jam yang lalu


Berita
Dibanderol Rp 2,389 Miliar Di Indonesia, Inilah Kehebatan Jeep Wrangler Rubicon Yang Baru

10 jam yang lalu


Berita
Isuzu Mu-X Facelift Sudah Rilis Di Filipina, Indonesia Kapan?

12 jam yang lalu