Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

100 Siswa SMK Kunjungi Workshop KIA

PT Kia Mobil Indonesia (KMI) baru saja menerima kunjungan 100 siswa dari SMK Darussalam untuk menerima pembelajaran lebih soal kinerja mesin pada mobil Kia.
Berita
Selasa, 20 Oktober 2015 05:00 WIB
Penulis : Jeffry Yanto Sudibyo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

PT Kia Mobil Indonesia (KMI) menerima kunjungan dari murid SMK Darussalam yang berasal dari kota Cilacap, Jawa Tengah. Ya, bengkel KMI Sunter dipenuhi 100 siswa yang menerima pembelajaran lebih dalam lagi tentang teknis mesin mobil asal Korea ini oleh para trainer Kia yang andal. 

Dalam kegiatan ini KMI juga menyerahkan transmisi untuk pembelajaran para siswa SMK tersebut di sekolahnya. Selain itu CSR KMI ini juga merupakan bagian dari kampanye ‘Family Like Care Plus’ untuk memberikan kontribusi bagi dunia pendidikan di Indonesia.

“Kia Mobil Indonesia berharap transmisi yang diserahkan ini dapat berguna untuk menambah wawasan dan pengetahuan murid-murid SMK Darussalam sehingga dapat menghadapi tantangan dunia otomotif yang  semakin berkembang pesat.” ujar Bapak Ari T. Soeharto, General Manager Service Division PT Kia Mobil Indonesia.

Sebagai catatan, kegiatan KMI ini rutin dilakukan untuk keperluan pendidikan di tanah air. Pasalnya, pada bulan Juli 2015 lalu di SMK PGRI3 Bandung dan SMK PUSDIKHUB TNI-AD serta pada bulan Desember 2014 silam di SMK 1 Cibinong.

BACA JUGA
KIA

Tags Terkait :
Kia Transmisi KMI
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kia Terus Berkontribusi Terhadap Dunia Pendidikan Indonesia

Kia terus mendukung dunia pendidikan di tanah air dengan mengundang SMK Muhammadiyah, Sampang dan SMK Miftahul Huda Rawalo, Banyumas ke Kantor Pusat Kia, Sunter, Jakarta Utara

9 tahun yang lalu


Berita
100 Siswa SMK Kunjungi Workshop KIA

PT Kia Mobil Indonesia (KMI) baru saja menerima kunjungan 100 siswa dari SMK Darussalam untuk menerima pembelajaran lebih soal kinerja mesin pada mobil Kia.

10 tahun yang lalu


Berita
Begini sosok dan detail Kia Rio Platinum

Tipe Platinum di Rio facelift memberi kesempatan konsumen merasakan kemewahan lebih baik. Apa saja bedanya dan berapa harganya?

10 tahun yang lalu

Berita
KIA Picanto Tampil Mewah Dan Tembus Rp 180 Jutaan

KIA hari ini meluncurkan model tertinggi Picanto berjuluk Platinum. Seperti apa ubahannya sampai harganya mendekati kelas 1.500 cc?

10 tahun yang lalu


Berita
Besok Kia Rio Facelift Meluncur di Indonesia

Kia Rio facelift dijadwalkan mengaspal di Tanah Air pada 1 Juli 2015 mendatang, dengan penampilan eksterior yang terlihat lebih segar.

10 tahun yang lalu


Berita
Kia Rio Facelift Sudah Bisa Dipesan !

Kia Rio yang dijadwalkan meluncur dalam waktu dekat sudah bisa dipesan di dealer-dealer Kia

10 tahun yang lalu


Berita
Cuma Bayar Sejuta, Bisa Liburan ke Korea Bersama Kia

PT Kia Mobil Indonesia (KMI) menyelenggarakan program “Servis Pra-Mudik, Berhadiah Liburan ke Korea”. Diagendakan untuk kendaraan yang melakukan servis periode 15 Juni – 11 Juli 2015.

10 tahun yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

14 menit yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

3 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

3 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

4 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

5 jam yang lalu