Toyota Raize dan Daihatsu Rocky tampaknya tengah mengambil ancang-ancang untuk meluncur di Indonesia.
4 tahun yang lalu
Bagi Isuzu, pikap Traga saat ini terbilang mulai jadi andalan yang banyak peminat.
Hadir sebagai klinik berjalan, ada sederet peranti medis yang disematkan pada kedua Gran Max tersebut.
Gran Max yang sudah dimodifkasi menjadi ambulance ini telah dilengkapi perlengkapan medis yang canggih.
Daihatsu merupakan salah satu merek dengan penjualan terbesar di tanah air.
Satu windu , 1,1 juta unit LCGC Daihatsu
Daihatsu Rocky Hybrid dipastikan akan lebih mahal, namun belum diketahui berapakah selisihnya
Bisa dilihat, truk-truk sekelas Isuzu Giga dan Hino Ranger tampil serba kinclong dengan aksen krom dan penggunaan pelek aluminium serta kelir yang ngejreng!
Sepanjang 2020, ternyata Daihatsu Gran Max jadi model paling laris di segmen compact van dan blind van.
Daihatsu memberikan donasi 1-unit Mobil Klinik dan Informasi kepada Pemerintah Kabupaten Karawang.
Setelah acara Virtual Daihatsu Festival berhasil di tahun 2020 silam. Daihatsu dengan jitu menghadirkan kembali program penjualan secara virtual. Di luar dugaan, kali ini juga cukup meriah.
Terhitung sejak peluncurannya di tahun 2004, Daihatsu Xenia telah berumur 17 tahun di Indonesia.
Untuk Anda yang membeli mobil baru, hindari memodifikasi tiga sektor ini supaya garansi resmi tetap dapat digunakan.
Di tengah masa pandemi seperti sekarang ini, penjualan mobil bekas Daihatsu mengalami peningkatan yang cukup pesat.
Daihatsu merilis hasil penjualan sepanjang 2020 dengan capaian positif.