Menurut wakil Aptrindo, Kyatmaja Lookman, dibutuhkannya edukasi khusus untuk para supir truk.
Berita | 4 March 2018

Kebutuhan kendaraan komersial yang mencapai 91 persen karena Pembangunan infrastruktur secara masif di Indonesia menjadi daya tarik tersendiri bagi PT United Tractor yang memasarkan truk dan bus.
Berita | 1 March 2018

Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto beserta jajaran petinggi Gaikindo secara bersama membuka pameran yang berlangsung di JCC, Jakarta ini (1/3).
Berita | 1 March 2018

Agar menghindari antrean masuk, sebaiknya lakukan registrasi online.
Berita | 28 February 2018

Truk Fuso eCanter sangat cocok dioperasikan untuk angkutan kargo dalam kota karena bebas emisi gas buang, tidak bising dan biaya operasinya sangat rendah.
Berita | 28 February 2018

Head truk ini yang standar Isuzu dengan ciri khas berwarna putih dengan sepasang lampu depan vertikal membentuk sudut tajam di bagian atas, jadi tampil sangat beda.
Truk | 28 February 2018

Dari 143 kendaraan yang tidak lulus timbangan, 93 di antaranya djatuhi tilang dan 10 kendaraan ditahan Dishub akibat terindikasi overload
Berita | 23 February 2018

Beberapa truk sekaligus berjalan bersama-sama secara berseri di ruas tol mengangkut barang-barang logistik di rute Munich dan Nuremberg.
Truk | 15 February 2018

Setelah selesai roadshow, Truk Panggung FUSO FE 74 Long, diberikan KTB kepada Iwan Fals. Tak hanya dipakai sebagai panggung, ada rencana digunakan sebagai angkutan perkebunan.
Truk | 13 February 2018

Tahun ini, Scania menargetkan bisa menjual 650 truk dan 140 bus baru berbagai tipe di Thailand.
Berita | 5 February 2018

Mesin tersebut memiliki kapasitas 13.000 cc dan akan menjadi mesin pertama dari Scania yang dipasang pada alat berat produksi Kobelco.
Berita | 2 February 2018

"Elektrifikasi akan menjadi kunci utama pengembangan moda transportasi yang bebas dari ketergantungan terhadap bahan bakar minyak."
Berita | 1 February 2018

Anda bisa memilih dulu kelas yang Anda kehendaki, di dek atas atau di dek bawah. Dalam sekali perjalanan, bus double decker ini sanggup mengangkut 42 penumpang.
Bus | 29 January 2018

Uji coba ini digelar MFTBC di rute antara Hamamatsu Service Area (SA) dan Enshu-mirmachi Parkir Area (PA) mulai 23 Januari 2018.
Truk | 29 January 2018

Setiap kursi penumpang dilengkapi dengan layar monitor LCD 10 inci untuk fitur hiburan audio video on demand dengan beragam film dan musik yang bisa dipilih penumpang.
Bus | 29 January 2018
