Gandeng Universitas Trisakti, Suzuki tampil pada perhelatan TMED Auto Show 2015.
Berita | 18 October 2015

Rangkai kreativitas, para mahasiswa Fakultas Teknik Mesin Universitas Trisakti gelar Auto Show 2015. Gelaran ini sekaligus perayaan hari jadi ke 50 Tahun Fakultas tersebut.
Berita | 17 October 2015

Selain menampilkan 14 merek mobil, pameran terbesar di Indonesia Timur ini juga menyuguhkan hiburan menarik bagi para pengunjung.
Berita | 8 October 2015

"The German-Indonesian Science & Technology Exhibition" diramaikan oleh kehadirkan ikon bersejarah BMW selama 40 tahun, Seri-3 terbaru dalam wujud 340i.
Berita | 7 October 2015

Mitsubishi Outlander Sport Indonesia (MitOSI) prihatin akan bencana kebakaran dan asap di Riau. Mereka pun langsung terjun memberi bantuan.
Berita | 2 October 2015

Nissan dan Datsun kembali hadir melalui pameran otomotif yang diselengarakan di Yogyakarta. Kali ini membawa produk baru dan promosi baru.
Berita | 26 September 2015

Walau sudah jarang terlihat di jalan, ternyata Chevrolet Blazer masih banyak pecintanya. Ratusan unit hadir pada anniversary BIC ke-14.
Berita | 20 September 2015

Gelaran Ecopia Go Indonesia 2 di lintas Sumatra menjadi pembuktian ban Bridgestone Ecopia EP150 mampu melintasi rintangan berat dan menjadikan mobil lebih hemat BBM
Berita | 20 September 2015

Puluhan Aveo touring ke Semarang untuk 'kopi darat', sekaligus membuka chapter baru di sana.
Berita | 18 September 2015

Menguatnya Dollar ke level Rp. 14.500, berimbas pada kenaikan aksesoris mobil termasuk kaca film. Tetapi, V-Kool masih bertahan harga lama. Sampai kapan?
Berita | 17 September 2015

Gosipnya ada beberapa mobil baru yang akan diluncurkan di JAS, di antaranya adalah All New Toyota Kijang Innova.
Berita | 14 September 2015

Yang namanya pameran, tidak melulu hanya menampilkan mobil keluaran terbaru dan terkini selain target berjualan yang harus diraih. Suzuki mendapatkan beberapa penghargaan dari GIIAS 2015
Berita | 5 September 2015

Daihatsu mengundang kami untuk mengenal Great New Xenia selama dua hari, seberapa membaik dari sebelumnya?
First Drive | 4 September 2015

Mobil tampan ini memang menjadi idaman masyarakat Indonesia, bahkan Dunia. Dan kini tersedia varian Hybrid yang menggabungkan kinerja mesin bensin dan elektrik.
Berita | 1 September 2015

Kesuksesan sebuah pameran memang dilihat dari banyaknya pengunjung yang datang serta ramainya transaksi dari para peserta pameran. Walau belum usai, namun sudah mendekati target.
Berita | 29 August 2015
