Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaUsed Car

Melirik Harga Pasaran BYD M6 Bekas, EV Dengan Resale Value Terbaik?

BYD M6 menjadi salah satu EV terlaris di Indonesia saat ini.
Used Car
Kamis, 9 Oktober 2025 07:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Otodriver (Foto : Otodriver/undefined)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – BYD M6 menjadi salah satu EV terlaris di Indonesia saat ini. Mobil ini laris lantaran menjadi Medium MPV bertenaga listrik dengan tingkat akomodasi yang baik serta nama merek besar yang diusungnya, yakni BYD.

Model ini dijual dengan harga yang cukup reasonable, yakni tipe Standard Rp 383 juta, tipe Superior yang dibanderol Rp 423 juta, dan Superior Captain Seat yang dilabel dengan harga Rp 433 juta.

BYD M6 (Foto : adit)

Lantas, bagaimana dengan resale value M6? Seperti diketahui sebelumnya bahwa nilai jual kembali dari sebuah mobil listrik bisa dikatakan terjun bebas jika dibandingkan mobil bermesin bensin.

Berdasarikan pantauan kami di situs jual beli mobil bekas olx.co.id, ada tiga model BYD M6 yang dipasarkan.

BACA JUGA

Unit pertama merupakan BYD M6 berkelir hitam tipe Superior 7 Seater. Diketahui mobil ini telah menempuh jarak tempuh 5.000 km-10.000 km. Dan mobil dengan tahun keluaran 2025 ini dipasarkan dengan harga Rp 390 juta.

BYD M6 (Foto : adit)

Unit kedua juga M6 berkelir hitam namun perbedaannya adalah tipe Superior Captain Seat dan keluaran tahun 2024. Menurut spesifikasi yang tertera, unit ini telah menempuh jarak 10.000 km dan dipasarkan dengan harga Rp 375 juta.

Dan unit terakhir juga M6 berkelir hitam dan keluaran tahun 2024 tipe Superior Captain Seat. Mobil ini telah menempuh jarak 22.000 km dan dibanderol dengan harga Rp 370 juta.

Dari ketiga unit yang dipasarkan ini, bisa disimpulkan bahwa mobil listrik yang satu ini memiliki resale value terbaik saat ini di Indonesia. Terbukti berkat depresiasi yang diembannya tidak seanjok EV lainnya yang beredar di pasar mobil bekas. (AW).

BYD M6 (Foto : adit)

Tags Terkait :
BYD M6
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Komparasi
Komparasi Dimensi, Fitur, dan Penggerak Wuling Cortez Darion EV vs BYD M6

Wuling Cortez Darion resmi meluncur di Indonesia. Simak perbandingannya dengan BYD M6.

2 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga BYD Terbaru (Oktober 2025)

BYD bisa dikatakan memulai debut di Indonesia dengan cemerlang.

1 bulan yang lalu


Used Car
Melirik Harga Pasaran BYD M6 Bekas, EV Dengan Resale Value Terbaik?

BYD M6 menjadi salah satu EV terlaris di Indonesia saat ini.

1 bulan yang lalu


Berita
Deretan Mobil Ramah Lingkungan Yang Tampil Di GIIAS Semarang 2025

Gelaran GIIAS Semarang 2025 resmi dibuka pada 24 September 2025. Pameran yang menjadi bagian GIIAS The Series ini digelar di Muladi Dome, Universitas Diponegoro, Semarang.

2 bulan yang lalu


Berita
7 Model EV Masih CBU, Bagaimana Strategi BYD?

BYD termasuk dari enam produsen EV yang menikmati insentif CBU.

2 bulan yang lalu

Berita
Dampak Perang Harga Di Tiongkok, Penjualan BYD Mulai Menurun

Otoritas industri otomotif Tiongkok sudah meminta dihentikan perang harga.

2 bulan yang lalu


Berita
BYD M6 Adu Banteng Di Soetta, Ini Tanggapan Ahli Dan BYD

Sebuah BYD M6 terlibat tabrakan adu banteng sesaat setelah mengaktifkan sistem kemudi otomatis.

2 bulan yang lalu


Berita
BYD Atto 1 Jadi Perbincangan di GIIAS 2025, Ini yang Bikin Harganya Terjangkau

BYD Atto 1 resmi hadir di Indonesia mulai Rp195 juta. City car listrik ini irit, efisien, dan jadi game changer berkat biaya operasional harian super rendah.

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

4 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

5 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Berita
Changan Intensif Siapkan Baterai Solid State Untuk EV

Peta permainan mobil listrik global semakin mengerucut demi mencari tingkat efisiensi energi maksimal dan keamanan berkendara yang optimal.

1 hari yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu