Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Tips Membersihkan Door Trim Mobil yang Benar

Tips
Sabtu, 29 Juli 2023 08:00 WIB
Penulis : Nabiel Giebran El Ri


OTODRIVER - Doortrim mobil sekarang ini sudah banyak jenis material pelapsinya ada plastik, karet, kulit sintetik, hingga kain yang mudah kotor kalau sering tersentuh tangan.

Terlebih lagi kalau door trim-nya berwarna cerah.

Nah, cara untuk membersihkan door trim sama dengan membersihkan jok.

BACA JUGA

“Untuk interior keseluruhan bisa memakai interior cleaner,” ungkap Damar dari Auto Spray Car Wash, Cibinong.

Tinggal cara penggunaan interior cleaner saja yang harus diperhatikan.

Menurut Damar, sebaiknya cairan interior cleaner disemprotkan dulu ke lap microfiber, jangan langsung ke door trim.

“Ada beberapa bagian kalau disemprotkan langsung, warnanya jadi akan belang,” tambahnya.

Selain itu, tujuan menyemprot interior cleaner ke lap microfiber dulu karena agar tidak masuk ke celah-celah tombol power window, central door lock, dan power mirror yang biasanya dipasang di panel pintu.

Kalau sampai masuk bisa membuat konsleting komponen-komponen tersebut.

“Intinya agar aman saja, karena dikhawatirkan bisa merusak komponen elektrikal yang ada di door trim,” tutup Damar. (NG)


Tags Terkait :
Door Trim Membersihkan Door Trim Interior Cleaner
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Tips
Tips Membersihkan Door Trim Mobil yang Benar

1 tahun yang lalu


Tips
Sering Terlupakan, Yuk Bersihkan Bagian Doortrim

2 tahun yang lalu


Tips
Ternyata, Bagian Interior Ini Sering Terlewat Dibersihkan

3 tahun yang lalu


Tips
Doortrim Seringkali Lupa Dibersihkan, Padahal Kontak Erat Dengan Tangan

3 tahun yang lalu


Tips
Duh, Bagian Doortrim Sering Lupa Dibersihkan!

5 tahun yang lalu


Tips
Mudahnya Membersihkan Sendiri Door Trim

5 tahun yang lalu


Tips
Mudahnya Membersihkan Door Trim

6 tahun yang lalu


Tips
Perkiraan Harga Bersihkan Interior Mobil Akibat Terendam Banjir

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Subaru Jual BRZ Dridt Edition Hanya 5 Unit, Harga Ro 1.09 Miliar

1 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny White Rhino Ditargetkan Laku 100 Unit Selama GJAW 2024

1 jam yang lalu


Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

2 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

2 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

5 jam yang lalu