Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Tips

Persiapan Musim Hujan, Cek Ban Anda dari Sekarang

Tips
Senin, 27 Juli 2020 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Menjelang akhir tahun tentu kita harus bersiap menghadapi kondisi curah hujan tinggi sejak memasuki tahun 2020. Hal tersebut membuat kita sering kali berkendara dalam kondisi jalan yang basah di tahun ini.

Ketika hujan lebat dan pembuangan air tidak baik, maka hal tersebut membuat air tergenang di jalan. Untuk para pengemudi, tentu genangan air bisa membahayakan. Pasalnya ini adalah penyebab aquaplaning, dimana sangat sulit untuk mengemudikan mobil ketika hal tersebut hal tersebut timbul.

BACA JUGA

Namun jika ban sudah memiliki kondisi yang pas, adalagi kemungkinan terbesar Anda terkena aquaplaning. Salah satunya karena alur ban sudah habis atau ban botak.

“Pada ban yang botak tidak memiliki kemampuan untuk memecah genangan air. Ketika melewati genangan air, gaya angkat air akan mengangkat sedikit ban dan membuatnya agak mengambang. Tentunya jika hal itu terjadi maka sangat berbahaya, mobil bisa tergelincir dan sulit dikendalikan,” ucap Abeng selaku pemilik bengkel ban Victory Motor Sport.

Abeng juga menambahkan, alur pada tapak ban berungsi untuk memecah air ketika melewati genangan. Jika air terpecah atau menyebar maka gaya angkat dari air cukup lemah dan tapak ban tetap mencengkeram permukaan jalan.


Tags Terkait :
Tips Mengemudi Saat Hujan
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Truk
Panduan Aman Mengemudikan Truk Ala Mitsubishi Fuso

2 hari yang lalu

Berita
Di Jalan Tol Selalu Waspada Buritan Kendaraan Besar Seperti Truk Ataupun Bus

1 bulan yang lalu


Berita
6 Langkah Yang Perlu Diperhatikan Untuk Menghemat Daya Baterai Mobil Listrik

1 bulan yang lalu


Tips
Gunakan Mobil Untuk Libur Panjang, Cek Bagian-Bagian Ini Sebelum Perjalanan

2 bulan yang lalu


Truk
Begini Prakondisi Sebelum Mengemudikan Truk Axor

2 bulan yang lalu

Tips
Beberapa Penyebab Pendeknya Usia Shockbreaker

4 bulan yang lalu


Tips
Tetap Santai Saat Berkendara Malam Hari Ada Caranya

7 bulan yang lalu


Tips
Cara Usir Rasa Kantuk Saat Mengemudi Di Bulan Puasa

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

7 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

7 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

10 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

11 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

11 jam yang lalu