Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityPikap

Mazda BT-50 Punya Posisi Di Atas Isuzu D-Max

Dengan mesin lebih besar dan arah haluan brand Mazda, cukup jadi alasan mengapa BT-50 diposisikan lebih tinggi dari D-Max di Indonesia
Pikap
Jumat, 19 Juni 2020 20:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Mazda telah membuka tabir penampakan pikap barunya BT-50.  Generasi ke-tiga dari model yang mulai dikenal sejak 2006 ini tampil dengan menggunakan platform Isuzu D-Max yang diberi gubahan sesuai dengan bahasa desain Mazda yakni Kodo.

Namun sesungguhnya dibalik desain yang cukup lembut itu, sosok ini sesungguhnya merupakan murni D-Max yang mengandalkan mesin 3.000 cc berkode 4JJ3-TCX yang diakurkan dengan transmisi manual 6 speed atau transmisi matik 6 speed yang disebut Isuzu sebagai Rev-Tronic.

Sejauh ini belum ada informasi tentang kemungkinan All New BT-50 untuk dijual di Indonesia. Apabila suatu saat pikap ini muncul di market tanah air, maka akan terjadi perbedaan yang signifikan dengan D-Max yang kini dilego di Indonesia.

Isuzu D-Max hanya dikenalkan dengan mengusung mesin 2.500 cc berkode 4JK1-TCX yang out putnya berada di bawah mesin 3.0 liter yang dijejalkan pada engine bay BT-50.

BACA JUGA

Sebagai perbandingan 4JJ3-TCX menentaskan daya 188 hp dan torsi 450 Nm, sedangkan 4JK1-TCX 134 hp dan torsi 325 Nm.

Dengan kondisi yang ada dan haluan pabrikan Mazda yang tengah berjuang memberikan imej sebagai pabrikan yang bermain di ranah papan atas, membawa kita pada spekulasi penempatan BT-50 jika suatu saat masuk orbit Indonesia. Kondisi ini besar memungkinkan akan menempatkan posisioning BT-50 di atas D-Max.

Kita lihat saja nanti.


Tags Terkait :
Mazda BT-50 New Generation
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Inilah “All New” Mazda BT-50

Mazda CX-5 versi pikap

1 tahun yang lalu


Berita
All New Mazda BT-50 Tak Hadir Untuk Indonesia

Mazda tak lagi pas jualan pikap di Indonesia

3 tahun yang lalu


Berita
Mazda BT50, Berpaling Ke Pelukan Isuzu

Dulu kembaran Ford Ranger, Kini Kembaran Isuzu DMax

3 tahun yang lalu


Pikap
Isuzu D-Max Segera Mengaspal Di Indonesia. Besar Kemungkinan Gunakan Mesin 1.900 CC Blue Power

Mesin 1.900 cc blue power lebih efisien 19% dari mesin sebelumnya

4 tahun yang lalu


Berita
Minggu Depan Isuzu D-Max Terbaru Mengaspal Di Indonesia

Kemungkinan menggunakan mesin 1.9 liter seperti yang digunakan oleh All New MU-X

4 tahun yang lalu


Pikap
Dikira Ford Ranger Baru, Ternyata Volkswagen Amarok

Ford membuat Ranger dengan mandiri, setelah tidak bekerja sama dengan Mazda. Namun ternyata memberi peluang Volkswagen berbagi desain untuk Amarok 2022.

4 tahun yang lalu

Berita
Great Northern, Edisi 50 Tahun Norweld, Memberi Inspirasi Dengan Kanopi

Di Australia, pikap double cabin kerap diberi kanopi dan laci yang berisi perlengkapan petualangan. Salah satu produsennya, merayakan 50 tahun dengan kanopi edisi Great Northern.

4 tahun yang lalu


Pikap
Mazda BT-50 Desain Baru Siap Dipasarkan Tahun Depan

Meski banyak pabrikan menunda berbagai rencana di tengah pandemi, Mazda terus bergerak menyiapkan pikap anyar BT-50. Kali ini perbedaannya cukup signifikan dibandingkan sebelumnya.

4 tahun yang lalu


Terkini


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu

Truk
Kelas Truk Di Dakar Rally 2026 Bukan Sekadar Balapan

Medan gurun pasir jadi arena adu performa, durabilitas, sampai teknologi terbaru.

1 hari yang lalu