Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityPikap

Ford Ranger Kini Punya Paket Modifikasi Tremor, Makin Asyik Buat Offroad

Tremor dirilis pada Senin 14 September dan langsung diklaim sebagai komponen modifikasi off-road paling komplet
Pikap
Kamis, 17 September 2020 10:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Pabrikan mobil asal Amerika, Ford baru saja merilis paket modifikasi untuk pikap double cabin mereka, Ranger. Paket yang disiapkan untuk menunjang kemampuan offroad tersebut berjuluk Tremor.

Tremor dirilis pada Senin 14 September. Langsung diklaim sebagai komponen modifikasi offroad paling komplet yang pernah ditawarkan oleh pabrikan asal Michigan tersebut pada Ranger.

"Tremor memberikan pelanggan Ranger ke level off-road yang lebih menyenangkan," kata Chad Callander, Ford Ranger Marketing Manager.

BACA JUGA

Hal ini menurutnya di dapat lewat penambahan ground clearance, suspensi untuk off-road dan ban Continental General Grabber yang memiliki grip baik. Kemampuan off-road ini tak hilang, meski mobil dalam kondisi mengangkut barang.

Hal ini berkat penggunaan suspensi FOX 2.0 Monotube dengan piggyback reservoirs, tuner coilover depan dan per daun di belakang. Travel suspensi meningkat 6,5 inci di depan dan 8,1 inci di belakang.

Lalu penggunaan ban 32 inci A/TX all-terrain dengan pelek 17 inci bercat Magnetic membuat ciri tersendiri bagi Ranger Tremor. Selain itu, ada pelindung sasis, underbody skid plates dan rear locking differential yang turut ditawarkan pada Tremor.

Masih ada juga tambahan aksesoris lain. Seperti winch, lampu, kompresor udara yang bisa diaktifkan berkat adanya sumber listrik auxiliary power bank yang tertanam di dashboard dengan daya 10, 15 dan 25 Ampere.

Dengan segala tambahan untuk kemampuan off-road tersebut, harga yang ditawarkan pada Tremor sekitar Rp 63 juta. Saat ini masih dijual terpisah untuk varian XLT. Namun mulai awal tahun 2021, sudah ada Ranger Tremor versi siap pakai.


Tags Terkait :
Ford Ford Ranger Ford Ranger Tremor Tremor
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ford Ranger XL Street Special Edition, Hanya Dipasarkan 300 Unit

Ford Ranger generasi saat ini, mungkin tak lama lagi akan berganti dengan model baru. Namun, Ford Thailand malah meluncurkan model terbatas, hanya 300 unit saja.

4 tahun yang lalu

Pikap
Ford Ranger Kini Punya Paket Modifikasi Tremor, Makin Asyik Buat Offroad

Tremor dirilis pada Senin 14 September dan langsung diklaim sebagai komponen modifikasi off-road paling komplet

5 tahun yang lalu


Pikap
Toyota Gazoo Racing Turunkan Duet Hilux Di Reli Dakkar 2026

Target kejar juara pertama untuk keempat kalinya dengan mobil lebih bertenaga

1 hari yang lalu


Pikap
Mencoba Keganasan Ford Ranger Raptor 3.0 V6 Di Lintasan Offroad

Performanya pas untuk 'dua alam' yang bisa simultan disesuaikan dengan hanya menekan tombol-tombol

1 hari yang lalu


Berita
Ford Indonesia Kasih Gratis 250 Liter Dan Launching Mobil Baru November Ini

Ford Indonesia bakal membawa Everest Titanium edisi khusus di GJAW 2025.

2 minggu yang lalu


Berita
Rayakan HUT Ke 25, Ford Indonesia Janjikan Tambah Dealer Dan Tingkatkan After Sales

Hari ini Ford Indonesia merayakan eksistensinya di pasar Indonesia yang sudah mengijak 25 tahun. Ada semangat baru yang mereka jalankan ke depan.

2 minggu yang lalu


Pikap
Tidak Seperti Dulu, Ford Jamin Purna Jual Everest Dan Ranger Aman Di Indonesia

Untuk lebih menjamin kepastian soal biaya, standar suku cadang, dan proses pelayanan.

1 bulan yang lalu


Pikap
Ford Sediakan Skema Sewa Untuk Pemakaian Di Area Tambang

Termasuk juga bagi yang berminat dengan kendaraan Mahindra.

2 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

8 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

9 jam yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu