Beranda Mobil Listrik

Chery J6 Warna Kuning Cuma Dijual 40 Unit Sudah Ludes Terjual, Selanjutnya Bakal Hadir Warna Pink

Mobil Listrik
Senin, 24 Maret 2025 17:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Mobil Listrik - Chery J6 Warna Kuning Cuma Dijual 40 Unit Sudah Ludes Terjual, Selanjutnya Bakal Hadir Warna Pink
Chery J6 kuning hanya tersedia 40 unit di Indonesia. (Foto: Suryo Sudjatmiko)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Dalam acara handover 2.000 unit Chery J6, hadir mobil yang mencuri perhatian banyak orang. Karena berbaris J6 yang berlabur kelir kuning, berbeda dengan model-model display sebelumnya. 

“Belum lama ini warna kuning kami sodorkan sebagai opsi bagi konsumen J6. Jumlahnya terbatas, hanya 40 unit saja,” terang Sales Director of Chery Sales Indonesia (CSI), Budi Darmawan Jantania saat ditemui di bilangan Jakarta Selatan akhir pekan lalu.

“Kita bikin test pasar, coba-coba menawarkan mobil ini dengan warna lain dan sepertinya direspons positif oleh pasar. Semua unit berkelir kuning sudah habis terjual,” jelasnya.

BACA JUGA

“Salah satu warna yang mendapat banyak perhatian adalah warna merah yang telah menjadi kelir ciri Chery. Mungkin saja warna ini akan jadi pilihan untuk J6 nantinya,” sambung pria ramah ini.

Chery J6 Phantom. (Foto: Ahmad Biondi)

Special Edition

Masih berbincang mengenai penampilan. Kehadiran edisi spesial seperti halnya J6 Phantom Edition dikabarkan mendapatkan sambutan yang cukup baik. 

“Unit J6 Phantom Edition cukup mendapatkan respons dan merupakan unit yang ketersediaannya terbatas. Tapi perlu diketahui bahwa di negeri asalnya mobil ini tersedia juga dalam berbagai pilihan special edition lainnya yang juga tak kalah menarik,” ungkap Budi.

“Sepertinya cukup menarik untuk membawa unit-unit edisi spesial lainnya ke Indonesia. Mengenai model yang mana, kita harap semua bersabar ya,” pungkasnya. (SS) 

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Chery J8 Special Clolour J6 Kuning
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Chery J6 Warna Kuning Cuma Dijual 40 Unit Sudah Ludes Terjual, Selanjutnya Bakal Hadir Warna Pink

1 hari yang lalu


Berita
Seres Launching SUV EV Listrik Pesaing BYD Atto 3 dan Omoda E5, Begini Spesifikasinya

1 hari yang lalu


Mobil Listrik
Pabrikan EV China Berbondong-Bondong Tertarik Bisnis Taksi

1 hari yang lalu

Berita
Pesanan Membludak, Produksi Chery J6 Ditingkatkan Jadi 800 Unit Perbulan

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Pemudik Menggunakan EV Bakal Lebih Tenang, Ada Tambahan SPKLU Di Jalur Sumatera Dan Bali

13 jam yang lalu


Bus
Waduh Mayoritas Bus Di Terminal Kampung Rambutan Tak Lolos Uji Kelayakan

14 jam yang lalu


Tips
Ingat Lagi Tips Aman Berikut Ini Sebelum Berangkat Mudik

14 jam yang lalu


Bus
Tiga Rute Transjabodetabek Beroperasi, Termasuk Binong-Grogol Dan Bekasi-Cawang

15 jam yang lalu


Berita
Honda Membocorkan Akan Merilis Mobil Ramah Lingkungan Di 2026, Mulai ZR-V Hingga Prelude

1 hari yang lalu