Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Dop Roda, Aksesoris Mewah Yang Kini Tersingkirkan

Mobil modern umumnya sudah tidak menggunakannya.
Berita
Senin, 8 September 2025 08:30 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Wheel cap (Foto :Wikipedia)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Jika diperhatikan, saat ini mobil-mobil baru sudah tidak menggunakan dop roda atau yang biasa disebut juga sebagai wheel cap. Peran aksesorisnya kini digantikan oleh kehadiran pelek alloy yang lebih ringkas namun tetap memiliki tampilan yang indah.

Kehadiran dop roda diawali dengan kehadiran dust cap atau pelindung debu pada bagian ujung as roda. Tugasnya untuk melindungi dari kotoran dan mencegah pelumas keluar dari hub roda.

Mengutip dari hubcap mike, pada era 30an hub cap mulai bergeser fungsi teknisnya menjadi fungsi dekoratif. Hal ini dipengaruhi oleh trend art deco yang terjadi saat itu. Dari sanalah kemudian brand kendaraan mulai ditempelkan.

Cadillac jadi pelopor penggunaan Wheel cover (Foto : Wikipedia)

Pada 1934, Cadillac memperkenalkan wheel cap yang menutup utuh lingkar tengah hub roda sehingga baut roda tertutup sepenuhnya. Di sinilah kemudian muncul istilah wheel cover. Sejurus kemudian, mulailah pabrikan otomotif dunia menjadikan wheel cap sebagai aksesoris untuk mempercantik penampilan mobil. Bahkan wheel cap merupakan salah satu hal yang jadi tolok ukur kemewahan mobil. 

BACA JUGA

Dalam perkembangannya, wheel cover kemudian menjadi lebih lebar dan bahkan menutup permukaan sepenuhnya pelek.

Sepanjang era 30 hingga 70an, umumnya wheel cap atau wheel cover terbuat dari material plat besi, stainless steel ataupun almunium. Hingga di era 80an muncul wheel cap dari bahan plastik, di mana Chevrolet Monza muncul sebagai mobil pengguna ‘dop plastik’ pertama di dunia.

Eksistensi wheel cover ini pun menuju kepunahan seiring dengan semakin banyaknya mobil yang menggunakan pelek alloy sebagai pendukung estetikanya. 

Namun demikian, ia tak lantas hilang begitu saja, melainkan kembali ke tugas awalnya sebagai dust cap yang melindungi hub roda dari kotoran dan menjaga pelumas tetap ditempatnya. (SS)


Tags Terkait :
Hub Cap Wheel Cap
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Dop Roda, Aksesoris Mewah Yang Kini Tersingkirkan

Mobil modern umumnya sudah tidak menggunakannya.

2 bulan yang lalu


Berita
Black Badge Menjadi Favorit Kaum Bangsawan, Ini Tanggapan Rolls-Royce

Rolls-Royce mengumumkan bahwa mereka akan menggarap Black Badge secara Bespoke karena warna ini begitu favorit.

4 tahun yang lalu


Berita
Pabrik VinFast Di Subang Jadi Salah Satu Hub EV Terlengkap Di Asia

Didorong juga jadi salah satu basis produksi mobil VinFast setir kanan dengan kapasitas produksi terpasang sampai 350 ribu unit setahun.

1 hari yang lalu


Berita
Geely Tambah Dealer Lagi, Imbangi Produksi Lokal Unit Baru Mereka

Geely semakin gencar mendekatkan diri dengan calon konsumen. Tiga dealer baru resmi dirilis, salah satunya di Alam Sutera. Simak fasilitasnya.

1 hari yang lalu

Berita
Chery Bikin Pabrik Di Indonesia? Ini Kata Bos Chery

Chery masih berencana membangun pabrik sendiri di Indonesia. Namun kepastiannya waktunya masih tanda tanya, berikut penjelasan dari bos Chery.

1 hari yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang Tetap Jalan, Meski Skema Insentif Dievaluasi Pemerintah

Isi Deskripsi Artikel di sini

1 hari yang lalu


Bus
DCVI Serahkan Platform Bus Bandara Soetta

Dioperasikan oleh tim ‘Gajah Magelang’

2 bulan yang lalu


Berita
VinFast Buka Pabrik Di India Demi Fokus Jualan Di Asia

Akan fokus untuk pasar Asia dan Timur Tengah

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

5 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

6 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Berita
Changan Intensif Siapkan Baterai Solid State Untuk EV

Peta permainan mobil listrik global semakin mengerucut demi mencari tingkat efisiensi energi maksimal dan keamanan berkendara yang optimal.

1 hari yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu