Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Diskon Suku Cadang Honda Hingga 20% Bagi Konsumen Terdampak Banjir

Salah satu program Honda untuk konsumen yang terdampak banjir ialah memberikan diskon untuk penggantian suku cadang di bengkel resmi.
Berita
Minggu, 16 Maret 2025 15:35 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Pengecekan mobil Honda di dealer resmi. (Foto: Otodriver)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - PT Honda Prospect Motor (HPM) melalui jaringan dealernya menawarkan program khusus untuk konsumen Honda yang mobilnya terdampak bencana banjir di area Jabodetabek. 

Adapun program yang ditawarkan berupa potongan harga untuk semua suku cadang Honda yang dilakukan penggantian di bengkel resmi.

Melalui program ini, konsumen yang mengalami dampak banjir akan mendapatkan diskon 20% untuk seluruh suku cadang, kecuali aksesoris. 

Selain itu, seluruh konsumen yang ikut serta pada program ini juga akan mendapatkan prioritas pengadaan suku cadang, serta prioritas antrian apabila melakukan Booking Service H-1 melalui aplikasi Honda eCare.

BACA JUGA
Honda Brio terjebak banjir. (Foto : TikTok @zelcitra)

Program ini berlaku untuk seluruh mobil Honda yang terdampak bencana banjir (hanya berlaku untuk mobil yang tidak ditanggung oleh asuransi) di seluruh dealer Honda wilayah Jabodetabek mulai dari tanggal 14 Maret hingga 14 April 2025. Untuk informasi lebih lanjut, konsumen dapat menghubungi Honda Customer Care di 0-800-1446-632 (bebas pulsa) dari hari Senin-Jumat, pukul 08.00 s/d 17.30 WIB. 

Ansisca Dewi, Parts Manager PT Honda Prospect Motor mengatakan, “Program khusus ini merupakan bentuk kepedulian kami untuk meringankan beban konsumen yang terdampak bencana banjir di area Jakarta dan sekitarnya awal bulan Maret ini dengan menyediakan keringanan biaya dan perbaikan yang lebih cepat dan mudah.” (AB)


Tags Terkait :
Honda Mobil Honda Program Banjir Honda Diskon Spare Part Honda Banjir Jakarta
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Rekomendasi Mobil Seken Untuk Mudik Lebaran, Harga Mulai Rp 100 Juta Hingga Rp 1 Miliar

Mobil bergenre SUV dan MPV begitu dominan dicari calon konsumen yang ingin mudik ke kampung halaman. Lihat harga pasaran sekennya.

8 bulan yang lalu


Berita
NGK: Busi Iridium Untuk Yang Peduli Soal Efisiensi Performa Mesin

Sekaligus lebih ramah lingkungan

9 bulan yang lalu


Berita
Xpander Jadi Salah Satu Mobil Bekas Dengan Harga Bertahan

“Baru beli sudah pikir untuk dijual”, ini adalah rangkaian kata-kata yang seringkali ditemui khususnya untuk sebagian orang Indonesia saat memutuskan untuk membeli sebuah mobil.

10 bulan yang lalu


Berita
Pasar LMPV Sepanjang Tahun 2024 Tetap Seru, Ini Urutan Jawaranya

Di penghujung tahun ini, tepat kiranya kita untuk mengetahui siapakah yang menjadi jawara LMPV di sepanjang 2024.

11 bulan yang lalu


Berita
Honda Boyong e:N1 Dan StepWGN Di GIIAS Surabaya 2024, Ada Juga Promo-Promo Menarik

Pada ajang GIIAS Surabaya 2024 ini, Honda turut berpartisipasi.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (April 2024)

Honda merupakan salah satu merek dengan penjualan terbesar di Indonesia. 

1 tahun yang lalu


Berita
SUV Honda Laris Manis Selama Lebaran, BR-V Sampai HR-V Laku Ribuan Unit

Honda berhasil meningkatkan penjualan mereka pada bulan Maret 2024. Model-model ini yang paling berpengaruh.

1 tahun yang lalu


Berita
Honda CR-V Laku 2.000-an Unit, Inilah Model Yang Paling Banyak Dibeli

Honda CR-V mulai menunjukan keperkasaannya di kelas SUV dengan peningkatan penjualan. Tipe apa yang paling banyak dibeli konsumen tanah air?

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

37 menit yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

1 jam yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

16 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

1 hari yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu