Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Renault Grand Koleos Meluncur Di Korsel, Gunakan Platform Milik Geely

Renault resmi meluncurkan model terbarunya di ajang Busan Mobility Show 2024.
Berita - Sabtu, 29 Juni 2024 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Koleos


OTODRIVER – Renault resmi meluncurkan model terbarunya di ajang Busan Mobility Show 2024. Yakni Grand Koleos. Namun yang menarik, model ini merupakan platform dari salah satu merek asal Tiongkok, yakni Geely Monjaro.

Geely Monjaro atau Xingyue L merupakan sebuah SUV full-size yang berdiri di atas CMA Platform. Platform yang dikembangkan oleh Geely Group ini juga digunakan oleh merek-merek lain seperti Lynk&Co, Polestar, dan Volvo.

Interior Renault Grand Koleos

Karena berdiri di atas platform yang sama dengan Geely Xingyue, otomatis penampakan eksterior mobil ini juga tampak senada dengan kembarannya tersebut.

BACA JUGA

Untuk dapur pacunya, Grand Koleos ditenagai oleh mesin 1.500 cc turbo hybrid yang mampu mengeluarkan tenaga sebesar 245 hp dengan transmisi otomatik 3 percepatan. Kemudian ada juga varian mesin 2.000 cc turbo dengan tenaga 211 hp dan torsi 324 Nm yang digabungkan dengan transmisi otomatik DCT 7 percepatan.

Telah digunakan oleh Koleos, maka tidak menutup kemungkinan bahwa CMA Platform ini akan digunakan oleh merek aliansi lainnya, seperti Volvo, Nissan, Mitsubishi, dan juga Volvo. (AW). 


Tags Terkait :
Renault Grand Koleos
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Renault Grand Koleos Meluncur Di Korsel, Gunakan Platform Milik Geely

2 hari yang lalu


Berita
Renault Koleos Facelift Melenggang Pekan Depan. Apa Ubahannya?

7 tahun yang lalu


Berita
Renault Kwid Dipastikan Meluncur Pekan Depan, Calon Mobil Murah Baru?

7 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Renault Perkenalkan Mobil Listrik Berbasis Android, Simak Performanya

2 tahun yang lalu


Berita
Renault Yakin Kiger Bisa Jadi Tulang Punggung Penjualan di Indonesia

2 tahun yang lalu


Berita
Brio RS Masih Terlaris, Sirion Tekuk Ignis

4 tahun yang lalu


Berita
Xpander Cross Akan Jadi Basis Livina X-Gear Juga?

4 tahun yang lalu


Berita
APM Salah Satu Merek Mobil Murah Berganti

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BMW M5 G90 Resmi Debut Dunia, Bobot Hampir 2,5 Ton

5 jam yang lalu


Berita
Chery Fulwin T10 SUV PHEV Mewah Berbanderol Rp 400 Jutaan Siap Meluncur

5 jam yang lalu


Tips
Ketahui Cara Jumper Aki Mobil Yang Aman Dan Benar

10 jam yang lalu


Berita
BYD: Sudah Tidak Ada Keterlambatan Delivery Lagi

11 jam yang lalu


Berita
Mengenal Merek Kalista Yang Akan Hadir DI GIIAS 2024, Punya Produk Double Cabin Listrik!

11 jam yang lalu