Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Berangkat Dari Kesamaan Filosofi Tegas dan Teguh, BAIC Indonesia Pilih Brand Ambassador Jurnalis Kawakan

BAIC Indonesia memilih Brand Ambassador terbarunya seorang jurnalis kawakan yang sudah berpengalaman selama 20 tahun lebih.
Berita
Kamis, 19 September 2024 13:30 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Baic


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Karena dianggap sesuai dengan karakter mobil BAIC yang tegas dan teguh dalam menyuarakan kebenaran, BAIC Indonesia menunjuk seorang jurnalis yang berpengalaman yaitu Aiman Witjaksono sebagai Brand Ambassador mereka.

Tidak hanya karena memiliki karakter yang sama dengan mobil BAIC, Aiman juga memiliki hobi otomotif khususnya kendaraan 4x4 sejak masa belia. Adapun kontrak kerja sama antara Aiman dengan BAIC berlangsung selama 1 tahun mulai tanggal 18 September 2024 hingga 17 September 2025.

Acara penandatanganan MOU antara BAIC Indonesia dan Brand Ambassador ini dilaksanakan hari ini 18 September 2024 di BAIC Brand Center di Alam Sutera, yang dihadiri oleh Bapak Johnnathan Salim selaku Chief Executive Officer & Bapak Dhani Yahya selaku Chief Operating Officer PT JIO Distribusi Indonesia yang merupakan Distributor Tunggal kendaraan bermotor merk BAIC di Indonesia, didampingi oleh jajaran Direksi dan Pimpinan PT JIO Distribusi Indonesia.

Aiman Witjaksono Brand Ambassador BAIC Indonesia

“Kami berharap dengan  mempercayakan komunikasi brand BAIC di Indonesia kepada Aiman Witjaksono akan mendukung penyebarluasan brand serta mengukuhkan posisi brand BAIC di Indonesia sesuai dengan image yang direpresentasikan melalui karir dan kesehariannya.” ujar Dhani Yahya selaku Chief Operating Officer BAIC Indonesia.

BACA JUGA

Brand Ambassador ini didaulat oleh BAIC Indonesia untuk merepresentasikan brand sesuai karakter  Aiman Witjaksono yang terefleksi pada karakter BAIC BJ40 Plus selama 1 tahun dan berkewajiban untuk memperkenalkan brand BAIC Indonesia ke tengah masyarakat serta membantu memperkuat posisi brand ini di Indonesia melalui personal karakter yang kuat.

Dengan brand slogan “Always Be With You”, secara global BAIC mengarahkan komunikasi brand yang berkarakter, berani karena peduli dan penuh percaya diri. Hal tersebut juga yang menjadi dasar pemilihan Brand Ambassador BAIC kepada Aiman WItjaksono yang memiliki karakter khas sesuai arahan komunikasi brand BAIC yang ditunjukkan melalui media massa dan media sosial selama karirnya sebagai jurnalis serta kecintaannya pada dunia otomotif. (AB)


Tags Terkait :
Aiman Witjaksono Brand Ambassador Jurnalis Senior BAIC Indonesia Brand Ambassador BAIC Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Berangkat Dari Kesamaan Filosofi Tegas dan Teguh, BAIC Indonesia Pilih Brand Ambassador Jurnalis Kawakan

BAIC Indonesia memilih Brand Ambassador terbarunya seorang jurnalis kawakan yang sudah berpengalaman selama 20 tahun lebih.

1 tahun yang lalu

Berita
Punya Trek Lebih Menantang, Kagama Jatiluhur Xplore Sukses Dilaksanakan

Event yang dimotori para alumni lintas generasi dan fakultas dari Universitas Gadjahmada ini diselenggarakan di trek alam seputar Waduk Jatiluhur, Jawa Barat.

1 minggu yang lalu


Berita
Alasan Daihatsu Sirion Facelift Incar Konsumen Anak Muda

Daihatsu Sirion generasi ketiga mendapat sedikit penyegaran alias facelift, dan sudah mulai dipasarkan di Indonesia.

5 tahun yang lalu


Berita
Fasilitas Tes BYD Terbaik dan Terlengkap di Cina. Raih Rekor Dunia

BYD punya fasilitas tes mobil terbaik dan terlengkap sebagai sarana tes, pelatihan dan pengalaman berkendara di Zhengzhou, Cina.

1 hari yang lalu

Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

1 hari yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Liburan Nyaman Dan Bertenaga Pakai Mitsubishi Destinator

Mitsubishi Destinator adalah mobil keluarga yang nyaman dan memiliki desain yang menarik. Begini impresinya jika digunakan plesir ke Bandung bersama keluarga.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

8 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

8 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

9 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

10 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

13 jam yang lalu