Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Chery Omoda 5 EV Siap Diproduksi Di Indonesia Mulai Desember 2023 Ini

Berita
Jumat, 1 Desember 2023 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


OTODRIVER - Setelah melakukan debut dunianya pada ajang Shanghai Auto Show 2023 lalu dan juga  dibawa ke ajang GIIAS 2023 silam, Chery Omoda 5 EV bakal melangsungkan produksi secara Completely Knock Down (CKD) di pabrik Chery di Indonesia.

Agen Pemegang Merek Chery yakni PT Chery Sales Indonesia menyebutkan bahwa pihaknya bakal memproduksi mobil ini mulai Desember 2023 ini.

Seremoni perakitan Chery Omoda 5 EV Di Indonesia

“Kesiapan produksi perdana Chery Omoda 5 EV ini kami sampaikan secara langsung kepada pemerintah sebagai bentuk update dari komitmen kami untuk mendukung perkembangan industri kendaraan listrik di Indonesia,”ujar Qu Jizong selaku Executive Vice President PT Chery Sales Indonesia.

BACA JUGA

Untuk itu, Chery akan bekerja sama dengan beberapa mitra lokal yang berkompeten untuk memproduksi berbagai macam komponen kendaraan listrik di Indonesia.

Kemitraan ini juga merupakan cara Chery untuk mendukung perekonomian dalam negeri pada sektor otomotif.

“Kami percaya bahwa dengan berinvestasi pada teknologi kendaraan listrik dengan lokalisasi komponen, Chery dapat berkontribusi dalam membentuk masa depan industri otomotif di Indonesia,” sambung Qu Jizong.

Seperti diketahui sebelumnya, Chery Omoda 5 EV merupakan SUV kompak konversi dari versi mesin bensinnya, yakni Omoda 5.

Mobil ini memiliki spesifikasi yang serupa dengan versi Cina.

Jarak tempuh terjauhnya mencapai 450 km dalam sekali pengisian daya serta pengisian daya cepat, 50 persen hanya membutuhkan waktu 30 menit saja. (AW).

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Chery Omoda 5 EV
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ingin Test Drive Mobil Terbaru di MUF GJAW 2024 ? Ini Daftarnya

2 hari yang lalu

VIDEO: Crash Test Chery Omoda E5 (ANCAP)

Crash Test | 1 minggu yang lalu


Berita
BYD : M6 Bakal Mendominasi Pasar Mobil Listrik Indonesia

3 minggu yang lalu


Berita
Mobil Listrik Terlaris Periode Januari-September, Omoda E5 Laku Keras BYD Seal Mengancam

3 minggu yang lalu


Berita
Test Drive Dan Test Ride Di GIIAS Semarang 2024, Janjikan Sensasi Kendaraan Impian

1 bulan yang lalu


Berita
Chery Bakal Bawa Produk Yang Didedikasikan Khusus Untuk Pasar Indonesia

2 bulan yang lalu


Berita
Penjualan Chery Meningkat 41,9% Berkat Hal Ini

2 bulan yang lalu

Berita
Deretan Mobil Yang Bisa Anda Test Drive Di GIIAS Surabaya 2024

2 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

17 menit yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

2 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

11 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

17 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

18 jam yang lalu