Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Audi Q3 Sportback Meluncur di GIIAS 2023, Harganya Tembus Rp 1 Milliar

PT Garuda Mataram Motor, Agen Pemegang Merek Audi di Indonesia meluncurkan Audi Q3 Sportback di GIIAS 2023
Berita
Jumat, 11 Agustus 2023 06:00 WIB
Penulis : Nabiel Giebran El Ri


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - PT Garuda Mataram Motor, Agen Pemegang Merek Audi di Indonesia hari ini secara resmi meluncurkan SUV terbarunya yaitu Audi Q3 Sportback di ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023.

“Audi Q3 Sportback adalah crossover Audi yang menggambarkan kekuatan, kepraktisan, karakter yang sporty sekaligus kemewahan khas Audi,” kata Stefan Hutahayan, Brand Manager Audi Indonesia, PT Garuda Mataram Motor.

Audi Q3 Sportback punya tampilan yang sangat tegas.

Audi Q3 Sportback

Desain atap yang melandai ke belakang mobil seperti sebuah mobil coupe menjadikan kesan sporty SUV ini semakin kuat.

Bicara dimensi, Audi Q3 Sportback punya panjang 4,5 meter,  lebar 1,84 meter dan tinggi 1,56 meter, dengan wheelbase 2,68 meter.

Audi Q3 Sportback dibekali mesin 4-silinder berkapasitas 1.395 cc dilengkapi dengan turbo.

Mesin ini mampu menghasilkan tenaga puncak hingga 150 ps dan torsi 250 Nm.

Menurut klaim Audi Q3 Sportback mampu berakselerasi 0 – 100 km/jam dalam 9,2 detik.

Audi Q3 Sportback

Output dari mesinnya diteruskan ke roda depan dengan transmisi otomatis S-tronic 6 percepatan.

Audi Q3 Sportback dipasarkan di Indonesia dengan harga Rp. 1.185.000.000 (on–the-road) Jakarta. (NG)


Tags Terkait :
Mobil Baru Suv Baru Crossover Baru Audi Q3 Sportback GIIAS 2023
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mengenal Keunggulan Denza Z9 GT, Digadang Segera Diluncurkan Di Indonesia

Denza D9 menjadi pembuka kehadiran sub-brand premium dari BYD ini di Indonesia. Selanjutnya bakal ada Denza lainnya yang akan berdatangan. Ini bocorannya.

1 hari yang lalu


Berita
Parlemen Eropa Batalkan Regulasi ‘Full’ EV Tahun 2035

Masih ada harapan ada produk ICE terus diproduksi selepas tahun 2035

1 hari yang lalu

Truk
2025 Penuh Tantangan, UD Trucks Indonesia Tutup Tahun dengan Langkah Strategis

Di tengah tantangan tersebut, UD Trucks Indonesia menutup tahun 2025 dengan sejumlah langkah transformasi strategis, termasuk di 2026 nanti.

1 hari yang lalu

Berita
Jajaran Mobil Baru di GJAW 2025 dan Diskon Menarik Akhir Tahun

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 bakal ada banyak mobil-mobil baru dan tentunya acara ini bakal banyak menawarkan promo akhir tahun yang menggiurkan.

1 minggu yang lalu


Berita
GIIAS Makassar 2025 Resmi Dibuka, Memperlihatkan Potensi Besar Otomotif Kawasan Timur Indonesia

GIIAS Makassar 2025 resmi dibuka di Summarecon Mutiara Makassar, menegaskan peran kota ini sebagai pusat otomotif kawasan Timur Indonesia.

3 minggu yang lalu


Berita
Nissan Patrol Akan Kembali Mengaspal Di Indonesia

Harga Nissan Patrol tercantum pada di NJKB. Simak bocorannya.

1 bulan yang lalu


Truk
Masih Ada Polemik, Zero ODOL Malah Ditunda Sampai 2027

Ini merupakan langkah mundur jika dibiarkan terus

1 bulan yang lalu


Berita
Sama-Sama Di Bawah Chery Group, Ini Perbedaan Karakter Brand Chery, Jaecoo Dengan Lepas

Lepas merupakan brand roda empat di bawah naungan Chery Group.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

1 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

3 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

5 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

7 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

8 jam yang lalu