Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Tesla Terus Gencarkan Produksi Model Y di Pabrik Berlin

Pelanggan yang memilih warna hitam dan putih pada model Y akan mendapatkannya lebih cepat.
Berita
Kamis, 14 Juli 2022 06:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Terlepas dari krisis chip yang sedang diderita oleh berbagai pabrikan otomotif, pabrik Tesla yang ada di Berlin membuat sejarah baru dengan memproduksi 1.000 Model Y dalam waktu satu minggu. 

Namun menurut laporan dari Automobilwoche Jerman, pabrik yang berbasis di Grunnheide tersebut bukan tanpa tantangan. Sebab, hanya memproduksi model Y dengan cat Pearl White Multicoat atau Solid Black. 

Artinya, para pelanggan yang telah memilih warna yang telah disebutkan di atas akan menerima model tersebut lebih cepat yakni pada bulan Oktober. Tetapi untuk warna lain seperti warna merah, perak, atau biru akan dipasok dari pabrik Shanghai dan diperkirakan baru akan tiba mulai Maret 2023 dan seterusnya.

Sebelumnya, CEO Elon Musk pernah mengatakan bahwa model Tesla akan tersedia dalam berbagai warna menarik, dan fasilitas yang disediakan paling canggih di dunia. 

BACA JUGA

"Saat ini pemesanan Tesla sangat banyak, masalah kami bukan permintaan tetapi produksi," kata Musk di awal tahun, dikutip dari laman CarBuzz.

Selain itu, untuk target yang dicanangkan memproduksi setengah juta mobil nampaknya menjadi hal yang mustahil dilakukan Tesla di Berlin.

Bukan tanpa sebab, melainkan ada masalah yang terjadi salah satunya cat dan pengecekan body yang memakan waktu lebih lama dari target. 


Tags Terkait :
Tesla Model Y Elon Musk Cat Berlin
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Tesla Stop Hadirkan Sensor Ultrasonik Pada Model 3 dan Y Karena Masalah Ini

Masalah chip membuat Tesla harus lebih efisien mengeluarkan anggaran.

3 tahun yang lalu


Berita
Sedan Belum Mati, Aliansi Cina Sebut Model Ini Tetap Dicintai Pasar

Sedan masih punya fans yang akan meminangnya

3 tahun yang lalu


Berita
5 Hal Menarik dari Mobil Listrik Sony

Sony Vision-S menjadi kejutan besar di gelaran CES 2020. Berikut beberapa fakta menarik dari mobil listrik yang menandai debut mereka di dunia otomotif.

5 tahun yang lalu


China Loloskan Sistem Kemudi Ala Video Game

Sistem steer by wire diklaim mampu menghadirkan kemudi yang lebih presisi, responsif dan fleksibel lantaran putarannya bisa diatur sesuai kebutuhan.

Berita | 1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

11 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

19 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu