Beranda Berita

RWD, Si Kokoh Yang Semakin Ditinggalkan

Berita
Rabu, 21 September 2022 13:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Berita - RWD, Si Kokoh Yang Semakin Ditinggalkan


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Jika kita perhatikan populasi mobil penggerak roda belakang atau Rear Wheel Drive (RWD) makin menyusut dan digantikan oleh mobil-mobil dengan sistem penggerak roda depan atau Front Wheel Drive (FWD).

Hal inilah yang juga diikuti oleh salah satunya adalah Toyota yang akan memperkenalkan Kijang dengan penggerak roda depan dalam waktu dekat.

Lalu mengapa pabrikan mobil rela meninggalkan sistem RWD yang terkenal kokoh dan tahan banting menjadi FWD yang secara struktur justru lebih lemah?

Salah satu poin penting dari perpindahan ini erat hubungannya dengan efisiensi dan kebutuhan atau trend yang terjadi.

BACA JUGA

Dalam menyalurkan datanya, RWD punya hambatan lebih besar dengan hilangnya tenaga saat disalurkan dari mesin ke roda belakang, tepatnya pada driveshaft alias kopel yang relatif panjang. Hal ini tidak dapat direduksi secara signifikan pada mobil FWD yang lebih dekat dalam menyalurkan daya. Selain tenaga banyak terpangkas, efisiensi bahan bakarnya pun turut tersunat.

Ruang untuk kaki (legroom) yang lega kayaknya mobil dengan layout FWD susah didapatkan. Hal ini erat hubungannya dengan adanya tunnel driveshaft berwujud gundukan pada kabin khususnya di baris kedua.

Dengan kehadiran driveshaft panjang dan perangkat gardan belakang membuat mobil RWD punya kecenderungan 'over weight' walaupun di beberapa kasus tidak demikian. Bobot yang lebih banyak ini pastinya akan membebani kinerja mesin dan ujungnya adalah tidak efisien.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Fwd Trend Dunia Efisiensi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
RWD, Si Kokoh Yang Semakin Ditinggalkan

2 tahun yang lalu


Berita
Sedan Belum Mati. Generasi Terbaru Nissan Altima Siap Meluncur Tahun Ini

2 tahun yang lalu


Berita
Next Gen Avanza, Berwujud Sebuah LMPV Atau LSUV?

3 tahun yang lalu


Berita
Mengenal BAIC X-55 II, Lawan Terberat Almaz dan Omoda 5

10 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Michelin Merilis Ban Baru Yang Ramah Lingkungan, Hemat Hingga 24 Persen

5 jam yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

6 jam yang lalu


Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

7 jam yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

1 hari yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

1 hari yang lalu