Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

MINI Hadirkan Mobil Listrik untuk Penyandang Disabilitas

Sama sekali tidak ada perubahan yang besar terjadi di mobil listrik itu
Berita
Senin, 25 Juli 2022 11:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Perusahaan otomotif asal Britania Raya MINI membuat perubahan pada mobil listriknya agar mudah dapat dikendarai disabilitas. MINI memodifikasi MINI Cooper SE itu cukup sederhana.

Dilansir Carscoops, sama sekali tidak ada perubahan yang besar terjadi di mobil listrik itu. Hanya melakukan perubahan di pedal gas dan tuas rem tangan dengan memindahkan ke stir kemudi.

Di stir kemudi itu ada sebuah lingkaran yang bisa ditekan untuk menyesuaikan laju mobil MINI Cooper SE. Selain itu MINI juga menyediakan tombol khusus yang bisa digunakan oleh pengemudi disabilitas yang ingin memarkirkan mobil mereka.

Carscoops

Tombol itu juga berfungsi saat terjebak di kemacetan dan butuh kecepatan yang tidak terlalu kencang. Untuk pengereman, MINI juga menempatkan rem tangan dekat dengan stir kemudi. Sehingga pengemdudi disabilitas tinggal menekan tuas rem tangan.

Mobil MINI Cooper SE itu juga sudah dites oleh penyandang disabilitas yang juga instruktur mengemudi, Tina Schmidt-Kiendl.

"Akselerator yang berupa lingkaran cincin berdampingan dengan stir kemudi sangat ideal. Cincin itu memberi kontrol penuh untuk akselerasi dan pengereman instan," ujar Tina.

Namun MINI mengatakan, saat ini masih membuat mobil hanya untuk penyadang disabilitas yang menggunakan kursi roda saja. Untuk mobil para disabilitas lainya masih dalam tahap pengerjaan.

Hadirnya mobil listrik untuk disabilitas ini, tidak dikuti fasilitas pendukung lainya. Di berbagai negara masih kurang ideal buat para disabilitas karena tidak memiliki ruang yang cukup buat mereka mengisi ulang baterai mobil listrik dengan mudah.


Tags Terkait :
Mini Cooper Disabilitas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
MINI Hadirkan Mobil Listrik untuk Penyandang Disabilitas

Sama sekali tidak ada perubahan yang besar terjadi di mobil listrik itu

3 tahun yang lalu


Berita
Alasan MINI JCW GP Tak Gunakan Transmisi Dual Clutch

MINI John Cooper Works GP diluncurkan di Indonesia.

5 tahun yang lalu

Berita
BMW Luncurkan M3 Terbaru di GJAW 2025, MINI Tawarkan Benefit Rp 66 Juta

BMW M3 CS Touring dan M3 Competition Sedan resmi meluncur di GJAW 2025 dengan tenaga hingga 550 hp. Tak ketinggalan, MINI tawarkan benefit Rp 66 juta.

4 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga MINI Terbaru (November 2025)

MINI merupakan salah satu pilihan mobil premium kompak dengan desain yang unik sekaligus sporty. Berikut daftar harganya.

1 minggu yang lalu


VIDEO: Crash Test MINI Cooper (Euro NCAP)

MINI Cooper generasi terbaru berhasil menjalani tes tabrak alias crash test.

Crash Test | 3 minggu yang lalu


Berita
MINI JCW 66 Collection dan Countryman Rakitan Lokal Meluncur di GIIAS 2025, Harga Mulai Rp 1,1 Miliar

BMW Group Indonesia melalui merek ikoniknya, MINI, kembali hadir di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2025 yang berlangsung di ICE BSD.

4 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Mobil Listrik Di Indonesia (Juni 2025)

Empat tahun belakangan ini, cukup banyak mobil listrik yang dipasarkan di Indonesia. Berikut daftar harganya.

4 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar harga MINI Terbaru (Juni 2025)

MINI merupakan salah satu pilihan mobil premium kompak dengan desain yang unik sekaligus sporty.

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

6 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

10 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

11 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

14 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

14 jam yang lalu