Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mercedes-Benz C-Class Generasi Terbaru Mendekat Ke Indonesia!

Berita
Selasa, 18 Januari 2022 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Mercedes-Benz C-Class generasi terbaru resmi meluncur di Singapura. Model ini hadir dengan dua trim, yakni C 180 dan juga C 200.

C-Class dengan kode W206 ini melakukan debutnya pada tahun 2021 lalu. Singapura menjadi negara pertama di Asia Tenggara yang kehadiran sosok C-Class versi terbaru ini.

BACA JUGA

Foto: Paultan.org

Model ini hadir seolah menjadi S-Class mini. Terlihat Mercedes-Benz C-Class ini semakin modern. Mengadopsi bahasa desain Predator Face namun tidak begitu agresif dibandingkan model A-Class membuat mobil ini terkesan menjadi sedan yang berkelas.

Beralih ke bagian interiornya, C-Class berkode sasis W206 ini mengadopsi desain S-Class namun dibuat lebih simpel. Pada bagian dasbornya, terlihat cukup minim tombol-tombol, layar sistem entertainment Mercedes-Benz User Xperience (MBUX) yang memiliki pilihan layar cukup besar. Mulai dari 10,25 inci hingga 12,3 inci. Sementara kisi AC desainnya bulat, serta instrument cluster layar digital.

Untuk versi Singapura, C-Class dibekali dengan 1.500 cc yang sama dengan W205. C 180 memiliki tenaga 170 dk dan torsi 250 Nm sedangkan C 200 menghasilkan tenaga 204 dk dan torsi 300 Nm.

Akankah Mercedes-Benz C-Class generasi terbaru masuk ke Indonesia dalam waktu dekat? Kita tunggu saja


Tags Terkait :
Mercedes-Benz C-Class
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Jenis-Jenis Karoseri Truk Tambang Versi Mercedes-Benz

5 bulan yang lalu


Berita
GWM Pamerkan Model Baru Yang Diprediksi Masuk Pasar Indonesia di Beijing Auto Show 2024

10 bulan yang lalu


Berita
Tertarik Dengan Mercedes-Maybach S480? Siapkan Dana 3M!

3 tahun yang lalu


Berita
Begini Harapan Mercedes-Benz Indonesia Terhadap GIIAS 2020

4 tahun yang lalu


Terkini

Tips
Niat Beli Mobil Seken Untuk Lebaran? Ini Yang Perlu Dicek

6 jam yang lalu


Berita
Ini Alasan Cairan Radiator Coolant Perlu Rutin Diganti

7 jam yang lalu


Berita
Daftar Lokasi SPBU BP-AKR Di Wilayah Jabodetabek

7 jam yang lalu


Berita
Ini Lokasi SPBU Shell Di Wilayah Jabodetabek, Lengkap Beserta Alamatnya

14 jam yang lalu


Berita
Ford Mustang dan Everest Terbaru Meluncur Di Indonesia Sehabis Lebaran

14 jam yang lalu