Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Memboyong Honda WR-V RS Dengan Angsuran Mulai Rp 4 Jutaan, Berapa Uang Mukanya?

Berita
Senin, 7 November 2022 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Kehadiran Honda WR-V meramaikan persaingan di kelas compact SUV Tanah Air. Model baru dari Honda ini ditawarkan atas beberapa varian yang dijual antara Rp 271-309 jutaan.

Untuk varian RS sebagai yang tertinggi, Honda mempersenjatai fitur terdepan seperti Honda Sensing.

BACA JUGA

Adapun pembiayaan paling ringan untuk memboyong WR-V adalah dengan cara kredit. Lewat simulasi kredit dengan besaran uang muka 20 persen, konsumen WR-V varian RS harus menyiapkan dana sekitar Rp 61,9 juta.

Pilihan tenor satu tahun, konsumen wajib mempersiapkan total uang muka Rp 99,3 juta serta dana angsuran per bulannya Rp 22,2 juta. Sementara untuk dua tahun, uang muka sebesar Rp 96,5 juta dengan perhitungan angsuran Rp 11,5 jutaan. Lalu tenor tiga tahun, uang mukanya di angka Rp 101,4 juta dengan perhitungan angsuran Rp 8 jutaan. Kemudian empat tahun, uang mukanya Rp 108,3 juta dengan angsuran Rp 6,3 juta. Adalagi lima tahun dengan DP Rp 115 juta dan bulanannya 5,4 juta. Dan yang terakhir enam tahun dengan DP Rp 122 juta dan angsuran bulanannya Rp 4,9 juta.


Tags Terkait :
Honda WR-V
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
Hyundai Venue Lawan Honda WR-V Segera Hadir? Ini Kata Pihak Hyundai

1 minggu yang lalu

Berita
Test Drive Dan Test Ride Di GIIAS Semarang 2024, Janjikan Sensasi Kendaraan Impian

3 minggu yang lalu

Berita
Nissan Magnite Facelift Meluncur Di India

1 bulan yang lalu


Berita
Honda Malaysia Luncurkan City Special Edition, Bagaimana Dengan Di Indonesia?

1 bulan yang lalu

Berita
Mitsubishi Xpander Laris Manis di Malaysia Sampai Siapkan Model Facelift 2024, Beda Nasib Dengan Honda BR-V

2 bulan yang lalu


Berita
Honda Boyong e:N1 Dan StepWGN Di GIIAS Surabaya 2024, Ada Juga Promo-Promo Menarik

2 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (Agustus 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Melihat Rapor SPK Toyota, Honda, Dan Wuling Selama GIIAS 2024

3 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

40 menit yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

1 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

2 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

3 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

4 jam yang lalu