Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Hyundai Ancaman Serius Buat Toyota, Terbukti Dari Hasil Penjualan di GIIAS 2022

Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, saat ini Hyundai menempel ketat Toyota dalam urusan angka penjualan.
Berita
Kamis, 25 Agustus 2022 06:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Biasanya pameran sekelas GAIKINDO Indonesia Interational Auto Show merupakan tambang untuk mendulang keuntungan para pabrikan mobil yang ikut ambil bagian. Menjual unit sebanyak-banyaknya dari line up terbaru, membuat GIIAS ditunggu-tunggu para brand ternama.

Namun ada yang unik dalam gelaran di tahun 2022. Biasanya kita melihat laporan penjualan teratas didominasi merek-merek asal Jepang seperti, Toyota, Daihatsu atau Honda. Tapi di gelaran kali ini, nama Daihatsu dan Honda justru berada di bawah Hyundai sebagai penantang terdekat dari Toyota.

Selama 11 hari pameran tersebut, pabrikan asal Korea Selatan ini menuai banjir pesanan Surat Pemesanan Kendaraan (SPK). Berdasarkan catatan resmi perusahaan, mereka mengakumulasi penjualan sebanyak 3.619 SPK.

Dari total tersebut, Hyundai Stargazer menyumbangkan penjualan sebesar 1.585 SPK, kemudian disusul oleh Creta dengan total 1.191 SPK serta Hyundai Ioniq 5 dengan total 399 SPK.

Sementara itu, PT Toyota Astra Motor, meraup Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) selama pameran GIIAS 2022 dengan akumulasi sebanyak 5.434 unit. Meski tidak meluncurkan mobil massal dalam hajatan tersebut.

Total penjualan Toyota disumbang beberapa model andalannya, seperti All New Avanza 96 unit, Raize 746 unit, All new Veloz 706 unit, Kijang Innova 658 unit, dan Rush 456 unit.


Tags Terkait :
Hyundai Stargazer
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga LSUV Terbaru (Desember 2025)

Segmen Low Sport Utility Vehicle atau yang ngetop dengan singkatan LSUV semakin banyak peminatnya.

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LMPV terbaru (Desember 2025)

Meski banyaknya merek asal Cina yang merangsek pasar mobil Indonesia, namun segmen LMPV masih menjadi favorit di mana segmen ini didominasi oleh merek asal Jepang

1 hari yang lalu


Berita
Hyundai Stargazer Cartenz X, LSUV Modern Berlimpah Fitur

Hyundai Stargazer Cartenz X hadir di Indonesia

1 hari yang lalu


Berita
Trade In Dengan Model Baru Hyundai, Salah Satu Program Menggiurkan di GJAW 2025

Melayani pembelian secara tunai dan ada pilihan pembiayaan Syariah, menerima juga mobil terdampak banjir.

1 hari yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga HYUNDAI Terbaru (Oktober 2025)

Hyundai menjadi salah produsen asal Korea Selatan yang tengah serius menggarap pasar otomotifnya di Indonesia. Berikut daftar harga model terbaru mereka.

1 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Promise Layanan Mobkas Bersertifikasi, Menjual Ioniq Hingga Santa Fe

Hyundai Promise merupakan layanan menjual mobil bekas Hyundai yang sudah bersertifikasi.

1 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Hyundai Masih Siapkan Satu Mobil Listrik Baru Untuk Tahun Ini, Berikut Bocorannya

Hal ini menegaskan komitmen Hyundai menghadirkan tujuh produk terbaru sepanjang 2025.

2 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Raup 3.017 SPK Di Ajang GIIAS 2025, Cartenz Mendominasi

Stargazer masih mendominasi pemesanan unit Hyundai di GIIAS 2025.

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

8 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

12 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

13 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

16 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

16 jam yang lalu